Satu Rumah Ludes Terbakar di Tanah Abang Jakarta

- Pewarta

Minggu, 25 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi kebakaran. [shutterstock]

Ilustrasi kebakaran. [shutterstock]

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Kebakaran terjadi di Jalan Kebon Pala 1, RT 04 RW 013, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Dalam kejadian tersebut, satu rumah ludes dilalap si jago merah.

“Kami menerima berita pukul 13.47 WIB, kurang lebih lima menit kami sudah sampai di sini. Alhamudillah tidak terjadi perambatan, hanya satu rumah yang terbakar,” kata Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Kasudin Gulkarmat), Asril Rizal, Minggu (25/07/2021).

12 unit mobil pemadam kebakaran (damkar) dan 60 personel petugas pemadam kebakaran. telah dikerahkan ke lokasi kebakaran tersebut.

Rizal menjelaskan, minimnya sumber air menjadi kendala proses pemadaman pada lokasi tersebut. Mobil pemadam kebakaran harus bergerak dinamis untuk mencari sumber air. “Kurang lebih sekitar 20 menit sudah bisa kita lokalisir, dan 30 menit sudah kita lakukan pendinginan,” imbuhnya

Pada pukul 15.10 WIB di lokasi, kobaran api sudah tidak terlihat. Namun, asap masih mengepul disekitar rumah tersebut. Saat ini, petugas pemadam kebakaran pun masih melakukan pendinginan.(Sumber:Sindonews.com)***AS

Berita Terkait

Satreskrim Polres Cirebon Kota Bekuk Dua Residivis Curanmor
Gerak Cepat Polisi Amankan Pelaku Penganiyaan di Pegambiran, Barang Bukti Diamankan
Penjualan Obat Golongan G Sembunyi di Gang Sempit, Kinerja APH Dipertanyakan
Tak Disangka dari Lingkungan Permukiman, Polisi Temukan Ribuan Pil Berbahaya Tanpa Izin Edar
Penjualan Obat Diduga Ilegal di Cikopo Kian Terbuka, Aparat Dinilai Tutup Mata
Warung Obat Ilegal Kembali Beroperasi Meski Pernah Ditutup, Diduga Kebal Hukum dan Ada Bekingan Oknum
Edarkan Obat Keras Ilegal, Dua Pria Diciduk Satresnarkoba Polres Garut
Penjualan Obat Golongan G Berkedok Bengkel Motor, Hukum Seolah Mati di Kuningan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 10:51

Satreskrim Polres Cirebon Kota Bekuk Dua Residivis Curanmor

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:06

Gerak Cepat Polisi Amankan Pelaku Penganiyaan di Pegambiran, Barang Bukti Diamankan

Senin, 26 Januari 2026 - 10:49

Penjualan Obat Golongan G Sembunyi di Gang Sempit, Kinerja APH Dipertanyakan

Senin, 26 Januari 2026 - 10:46

Tak Disangka dari Lingkungan Permukiman, Polisi Temukan Ribuan Pil Berbahaya Tanpa Izin Edar

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:54

Penjualan Obat Diduga Ilegal di Cikopo Kian Terbuka, Aparat Dinilai Tutup Mata

Berita Terbaru