Garap Sawah, 2 Petani Tewas Tersengat Listrik di Maros

- Pewarta

Jumat, 24 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

MAROS Kontroversinews.com Dua petani tewas di areal sawah Lingkungan Barugae, Kelurahan Mariopulana, Kecamatan Camba, Kabupaten Maros.

Korban atas nama Daeng Ralak (70) dan anaknya Supriyadi (40) tewas saat menggarap sawah di Lingkungan Barugae Maros. Korban diduga tersengat listrik karena terdapat kabel putus di TKP.

“Diduga korban menginjak kabel yang masih ada aliran listriknya hingga terputar putar hingga langsung tewas,” ujar Arman di Kabupaten Maros, Sulsel, Kamis (22/12/2021).

Penemuan mayat korban berawal saat ada anak sekolah yang melihat dua orang terkapar di sawah. Dia kemudian menyampaikan kabar itu kepada anak korban, Supriyadi. Supriyadi menuju ke lokasi dan mendapati jenazah Daeng Ralak sudah terbujur kaku.

Ketika ingin menolong korban, dia ikut kesetrum karena masih ada aliran listrik di tubuh bapaknya.

“Anaknya langsung mendekat tanpa memperhatikan kabel yang menempel ditubuh bapaknya hingga dia juga ikut tersengat listrik,” ujarnya.*

Berita Terkait

Skandal Asusila Kepsek Ciawigebang, Marwah Pendidikan Kuningan Terkoyak
Diduga Dana Paret Desa Macet, Ada Apa dengan BPKAD Kuningan…?
Warga Resah, Guest House di Bojongsoang Diduga Jadi Tempat Prostitusi Terselubung
Aroma Bisnis di Sekolah Negeri: SMPN 2 Dayeuhkolot Diduga Jual Seragam
FK-GOL: Kasus Kades Padamenak Murni Pelanggaran Etika Moral yang “Bejad”
Astaga! Tanah Warga Tiba-Tiba Berpindah Nama, Diduga Ulah Kades Nakal di Agrabinta
SPPG Selacau Diminta Tingkatkan Kualitas Usai Insiden Keracunan
Warga Padamenak Geruduk Bale Desa, Desak Kades Mundur Diduga Kasus Asusila

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 21:47

Diduga Dana Paret Desa Macet, Ada Apa dengan BPKAD Kuningan…?

Senin, 3 November 2025 - 13:28

Warga Resah, Guest House di Bojongsoang Diduga Jadi Tempat Prostitusi Terselubung

Rabu, 22 Oktober 2025 - 16:22

Aroma Bisnis di Sekolah Negeri: SMPN 2 Dayeuhkolot Diduga Jual Seragam

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 08:01

FK-GOL: Kasus Kades Padamenak Murni Pelanggaran Etika Moral yang “Bejad”

Kamis, 9 Oktober 2025 - 21:34

Astaga! Tanah Warga Tiba-Tiba Berpindah Nama, Diduga Ulah Kades Nakal di Agrabinta

Berita Terbaru