Diet yang Cocok untuk Kamu Penderita Maag

oleh
ILUSTRASI penderita maag.* /DOK. PIXABAY

Minum Teh Hijau

Teh hijau kaya akan flavonoid baik untuk penderita maag. Penelitian menunjukkan teh hijau dan makanan kaya flavonoid lainnya dapat memberikan perlindungan terhadap gastritis kronis, infeksi maag, dan kanker perut.

Makanan yang mengandung flavonoid menghambat pertumbuhan bakteri penyebab penyakit maag.

Selain itu, penelitian terbaru juga menunjukkan bahwa teh hijau, oolong, dan teh hitam dapat menghambat pertumbuhan bakteri H. Pylori dan tidak membahayakan jenis bakteri baik yang ditemukan di perut seperti L. Acidophilus,L. Plantarum, danB. Lungum.

Selain teh hijau, makanan kaya flavonoid lainnya adalah bawang putih, bawang bombay, stroberi, blueberry, brokoli, wortel, dan kacang polong.

Batasi Minum Kopi dan Alkohol

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *