6 Manfaat Luar Biasa Vitamin C untuk Tubuh

- Pewarta

Senin, 28 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Vitamin C/Ilustrasi

Vitamin C/Ilustrasi

Kontroversinews.com Tubuh memerlukan asupan vitamin C yang memadai per hari, karena vitamin C berperan sebagai antioksidan, mengatur enzim, penyerapan zat besi, dan banyak lagi.

“Vitamin C bertindak sebagai kofaktor –senyawa penting bagi aktivitas enzim– untuk berbagai enzim biosintetik dan regulator,” kata Anitra Carr. Carr adalah Direktur Nutrisi di Medicine Research Group di University of Otago.

Lalu, menurut Alexander Michels, koordinator penelitian klinis di Linus Pauling Institute di Oregon State University, ada sekitar 15 enzim berbeda dalam tubuh yang bergantung pada vitamin C.

“Vitamin C berpengaruh terhadap produksi neurotransmitter dan metabolisme lemak,” kata Michels.

Selain itu, vitamin C juga merupakan antioksidan kuat yang melindungi biomolekul di tubuh semacam protein, DNA, dan RNA dengan melawan spesies oksidatif reaktif (ROS).

“Vitamin C memiliki beberapa fungsi penting di dalam tubuh,” kata ahli gizi terdaftar Emily Achey.

“Juga, fungsi sistem kekebalan yang tepat, penyembuhan jaringan, pembentukan kolagen, pemeliharaan tulang dan tulang rawan, serta penyerapan zat besi yang optimal.”

Manfaat vitamin C bagi tubuh

1. Bekerja untuk sistem kekebalan bawaan dan adaptif

Dengan merangsang produksi dan fungsi sel darah putih, suplemen vitamin C bisa menjaga sistem kekebalan bekerja dalam kondisi optimal. Ahli gizi Joanna Foley, mengatakan, vitamin C mempromosikan pengembangan limfosit dan membantu sel-sel kekebalan seperti sel darah putih untuk menetralkan mikroba yang tidak diinginkan. “Studi tentang mikronutrien yang larut dalam air ini menunjukkan, vitamin C bekerja dalam banyak cara dan terukur.” Demikian dikatakan Vice President of Scientific Affairs di Mind Body Green, Ashley Jordan Ferira.

Berita Terkait

Penggiat Otomotif Berharap Pemda Kabupaten Cirebon Berikan Fasilitas Drag Race
Berendam Air Panas Ciwalini Hadirkan Sensasi Hangat yang Menenangkan Jiwa
Disaat Libur Lebaran, Pemandian Air Panas Walini Masih Menjadi Favorit Wisatawan
Jelang Nataru, Barusen Hills Menjadi Pilihan Utama Wisatawan untuk Menikmati Libur Akhir Tahun
MEGGI Interior Design Siap Bikin Hunian Jadi Lebih Mewah & Modern
Fasilitasnya Lengkap, Barusen Hills Manjakan Para Wisatawan
Pecinta Selfie Wajib Merapat, Cuma Rp20 Ribu Bisa Puas Berfoto-foto di Barusen Hills Pasirjambu
KAKA Digital Printing, Solusi Terbaik Percetakan Masa Kini
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 15:32

Penggiat Otomotif Berharap Pemda Kabupaten Cirebon Berikan Fasilitas Drag Race

Minggu, 29 September 2024 - 17:12

Berendam Air Panas Ciwalini Hadirkan Sensasi Hangat yang Menenangkan Jiwa

Selasa, 16 April 2024 - 09:45

Disaat Libur Lebaran, Pemandian Air Panas Walini Masih Menjadi Favorit Wisatawan

Kamis, 14 Desember 2023 - 16:13

Jelang Nataru, Barusen Hills Menjadi Pilihan Utama Wisatawan untuk Menikmati Libur Akhir Tahun

Selasa, 8 Agustus 2023 - 20:01

MEGGI Interior Design Siap Bikin Hunian Jadi Lebih Mewah & Modern

Berita Terbaru