Sekretaris Perusahaan Ditemukan Tewas Membusuk di Tempat Kerjanya di Batang Jateng

- Pewarta

Senin, 14 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

BATANG (Kontroversinews.com) – Seorang wanita muda bikin gempar Batang, Jawa Tengah.  Sekretaris perusahaan tewas mengenaskan dengan kondisi membusuk di kamar mandi tempatnya bekerja.

Menurut keluarganya, korban menjadi sekretaris di perusahaan tersebut. Pertama kali ditemukan, posisinya tengkurap dan ada handuk serta kerudung yang melilit lehernya. Ditemukan juga bantal di dekatnya.

“Korban tidak pulang sejak Kamis,” kata sepupu korban, Andi. Keluarganya penasaran, lalu mendatangi tempat kerjanya. “Ternyata korban sudah tidak bernyata,” tambahnya.

Kapolsek Batang Kota, AKP Ahmad Munasifi membenarkan peristiwa tersebut. Setelah mendapat informasi, pihaknya langsung mengevakuasi jenazah korban ke RSUD Kalisari guna penyelidikan lebih lanjut.

“Kami masih menyelidiki penyebab kematiannya,” kata Kapolsek dilansir dari Sindonews. Sementara jenazah korban disemayamkan di kamar jenazah RSUD Kalisari Batang.***AS

Berita Terkait

SPPG Selacau Diminta Tingkatkan Kualitas Usai Insiden Keracunan
Warga Padamenak Geruduk Bale Desa, Desak Kades Mundur Diduga Kasus Asusila
Dana Insentif Stunting Rp5,4 Miliar Diduga Menyimpang, Pendiri KBB Desak Aparat Hukum Turun Tangan
Sekdes Windujaya Diduga Lakukan Pemukulan, Pemuda 17 Tahun Dilaporkan Jadi Korban
Warga Desa Lengkong Gembira, Usaha Bulu Ayam Ciganitri Resmi Dihentikan
Tragedi 28 Agustus, Komite Aksi Kuningan Sebut Gagalnya Kepemimpinan Politik
Obat Daftar G Dijual Bebas di Cilimus: Warga Resah, Hukum Tak Bertaji?
Kodim 0614/Kota Cirebon, Satpol PP, dan Bea Cukai Gelar Operasi Gabungan Pemberantasan Rokok Ilegal

Berita Terkait

Sabtu, 27 September 2025 - 16:54

SPPG Selacau Diminta Tingkatkan Kualitas Usai Insiden Keracunan

Rabu, 24 September 2025 - 07:55

Warga Padamenak Geruduk Bale Desa, Desak Kades Mundur Diduga Kasus Asusila

Sabtu, 20 September 2025 - 01:22

Dana Insentif Stunting Rp5,4 Miliar Diduga Menyimpang, Pendiri KBB Desak Aparat Hukum Turun Tangan

Senin, 15 September 2025 - 17:39

Sekdes Windujaya Diduga Lakukan Pemukulan, Pemuda 17 Tahun Dilaporkan Jadi Korban

Kamis, 4 September 2025 - 19:28

Warga Desa Lengkong Gembira, Usaha Bulu Ayam Ciganitri Resmi Dihentikan

Berita Terbaru

REGIONAL

Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah

Jumat, 3 Okt 2025 - 17:41