Polisi Tangkap Pelaku Pembobolan Pastori Gereja di Manado

- Pewarta

Rabu, 9 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi pelaku

ilustrasi pelaku

MANADO (Kontroversinews.com) – Aksi pencurian terjadi dalam pastori gereja di Kampung Baru, Teling Atas, Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut).

Pelaku menggasak dua unik laptop milik pendeta. Korban kemudian membuat laporan polisi Lp/24/V/2021/Sektor Urban Wanea. Polisi yang menerima laporan menyelidiki kasus hingga menangkap pelaku.

Kasatreskrim Polresta Manado Kompol Taufiq Arifin mengatakan, tim Macan Polresta Manado dipimpin Kanit Buser Ipda Bintang Yudha Gama menangkap AM alias Jujun (23) buruh yang merupakan terduga kasus pencurian. Hasil interogasi, pelaku masuk ke pastori gereja dengan cara memanjat lewat jendela di lantai dua. Kemudian dia langsung mengambil dua laptop yang diletakan di meja belajar dan kursi kamar.

“Pelaku juga mengambil tas dukung warna hitam, kemudian langsung turun melewati jendela dan melarikan diri,” ujarnya dilansir dari iNews, Selasa (8/6/2020).
Selain menangkap pelaku, polisi mengamankan dua unit barang bukti berupa laptop jenis Acer dan Asus A407U.***AS

Berita Terkait

KPK Panggil Enam Saksi Kasus Korupsi Pemberian Fasilitas Kredit LPEI
Kejati Tetapkan Mantan Bupati Lampung Timur Sebagai Tersangka Korupsi
KPK Ingatkan Ridwan Kamil agar tak jual Motor Sitaan yang Dipinjam
Polisi Tangkap Pencuri Sepeda motor dengan Modus COD
KPK Menilai Gugatan Perdata Terhadap Rossa Purbo Bekti Tidak Tepat
Polisi Ungkap Kasus Pencabulan Ayah terhadap Dua Anaknya
Kejagung Periksa Istri dan Anak Hendry Lie Terkait Kasus Timah
Ketua Umum GMOCT dan Kombes Pol Mantiri Pererat Silaturahmi dalam Buka Puasa Bersama, Sambut Baik Berdirinya GMOCT

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 15:58

KPK Panggil Enam Saksi Kasus Korupsi Pemberian Fasilitas Kredit LPEI

Jumat, 18 April 2025 - 15:53

Kejati Tetapkan Mantan Bupati Lampung Timur Sebagai Tersangka Korupsi

Kamis, 17 April 2025 - 10:35

KPK Ingatkan Ridwan Kamil agar tak jual Motor Sitaan yang Dipinjam

Jumat, 11 April 2025 - 16:06

Polisi Tangkap Pencuri Sepeda motor dengan Modus COD

Kamis, 10 April 2025 - 07:50

KPK Menilai Gugatan Perdata Terhadap Rossa Purbo Bekti Tidak Tepat

Berita Terbaru