Kebakaran Lapak Ban Bekas di Bogor Belum juga Padam

- Pewarta

Selasa, 20 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrai padamkan kebakaran. (Foto/Antara)

ilustrai padamkan kebakaran. (Foto/Antara)

BOGOR (kontroversinews.com) – Lebih dari 12 jam, kebakaran penampungan ban bekas yang berada di Jalan Raya Bojong Nangka, Desa Bojong Nangka, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor, Jawa Barat belum juga dapat dipadamkan. Masih ada beberapa titik api di lokasi tersebut.

“Masih tahap pendinginan, api masih mengepul. Masih panjang ini (pemadaman),” kata Komandan Sektor Damkar Cileungsi Hendra Kurniawan kepada MNC Portal Indonesia, Selasa (20/4/2021).

Hendra menambahkan, bahwa penyebab api sulit dipadamkan karena tumpukan ban bekas tersebut mencapai 3-4 meter. Ditambah dengan lahan yang luas juga petugas kesulitan mencari sumber air.

“(Yang terbakar) ban semua, (mess) tidak ada alhamdulillah agak jauh dari pemukiman penduduk. Tumpukan ban ini sampai 3-4 meter, kalau luasnya mungkin lebih dari satu hektare,” ungkap Hendra.

Alhasil, sekitar 24 unit mobil pemadam kebakaran dibantu mobil tangki air dari instansi lainnya diterjunkan ke lokasi untuk mamadamkan api. Hingga saat ini, pihaknya belum mengetahui pasti penyebab kebarakan karena fokus untuk pemadaman.

Berita Terkait

Kodim 0614/Kota Cirebon, Satpol PP, dan Bea Cukai Gelar Operasi Gabungan Pemberantasan Rokok Ilegal
Peredaran Obat Terlarang di Karawang Kian Tak Terkendali, Diduga Ada Pembiaran Oknum APH
Relokasi PKL Bikin Sengsara, PMII dan Pedagang Demo Pemda Kuningan
Tragedi di RS Linggarjati: Bayi Meninggal, LSM Desak Bupati Ambil Tindakan
Obat Haram Merajalela di Karawang, Gubernur Jabar Diminta Turun Tangan
Diduga Jadi Sarang Prostitusi, Hotel Talitakum Disorot Warga
AJB Sawah Warisan Disoal: Kakak Dilaporkan Adik, Pemerintah Desa dan Kecamatan Enggan Berkomentar
Langgar Izin Lingkungan, Tambang di Beber Disegel Polresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 07:32

Kodim 0614/Kota Cirebon, Satpol PP, dan Bea Cukai Gelar Operasi Gabungan Pemberantasan Rokok Ilegal

Kamis, 3 Juli 2025 - 18:32

Peredaran Obat Terlarang di Karawang Kian Tak Terkendali, Diduga Ada Pembiaran Oknum APH

Kamis, 3 Juli 2025 - 11:13

Relokasi PKL Bikin Sengsara, PMII dan Pedagang Demo Pemda Kuningan

Minggu, 29 Juni 2025 - 13:31

Tragedi di RS Linggarjati: Bayi Meninggal, LSM Desak Bupati Ambil Tindakan

Kamis, 26 Juni 2025 - 15:37

Obat Haram Merajalela di Karawang, Gubernur Jabar Diminta Turun Tangan

Berita Terbaru