Apa itu Badai Sitokin yang Dialami Raditya Oloan

- Pewarta

Jumat, 7 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Raditya Oloan dan Joanna Alexandra. (Foto/Instagram @joannaalexandra)

Raditya Oloan dan Joanna Alexandra. (Foto/Instagram @joannaalexandra)

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Di usia yang masih muda, Raditya meninggal dunia. Setelah dinyatakan negatif COVID-19, kondisinya memburuk lantaran memiliki badai sitokin.

Mengutip dari Detikcom, Raditya juga memiliki riwayat komorbid asma. Ia sempat dirawat di ICU dengan ventilator atau alat bantu pernapasan sebelum akhirnya berpulang pada Kamis (6/5/2021).

1. Apa itu badai sitokin?

Badai sitokin adalah kondisi respons imun tubuh berlebihan, biasanya dipicu oleh infeksi. Sitokin adalah protein yang mengomunikasikan sinyal-sinyal tubuh untuk merespons infeksi. Jika respons berlebih pada sistem imun, bisa terjadi hyperinflamation.

2. Penyebab badai sitokin

Hingga kini tidak diketahui penyebab pasti dari badai sitokin. Akan tetapi, para ahli menduga, sistem kekebalan sendirilah yang menyebabkan kondisi parah pada sebagian pasien.

Berita Terkait

Wisata Walini dan Dusun Stroberi Jadi Favorit Saat Libur Sekolah
Pemandian Air Panas Walini Rancabali, Favorit Wisatawan yang Berlibur
Penggiat Otomotif Berharap Pemda Kabupaten Cirebon Berikan Fasilitas Drag Race
Berendam Air Panas Ciwalini Hadirkan Sensasi Hangat yang Menenangkan Jiwa
Disaat Libur Lebaran, Pemandian Air Panas Walini Masih Menjadi Favorit Wisatawan
Jelang Nataru, Barusen Hills Menjadi Pilihan Utama Wisatawan untuk Menikmati Libur Akhir Tahun
MEGGI Interior Design Siap Bikin Hunian Jadi Lebih Mewah & Modern
Fasilitasnya Lengkap, Barusen Hills Manjakan Para Wisatawan

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 20:48

Wisata Walini dan Dusun Stroberi Jadi Favorit Saat Libur Sekolah

Minggu, 1 Juni 2025 - 14:06

Pemandian Air Panas Walini Rancabali, Favorit Wisatawan yang Berlibur

Selasa, 5 November 2024 - 15:32

Penggiat Otomotif Berharap Pemda Kabupaten Cirebon Berikan Fasilitas Drag Race

Minggu, 29 September 2024 - 17:12

Berendam Air Panas Ciwalini Hadirkan Sensasi Hangat yang Menenangkan Jiwa

Selasa, 16 April 2024 - 09:45

Disaat Libur Lebaran, Pemandian Air Panas Walini Masih Menjadi Favorit Wisatawan

Berita Terbaru