Serbuan Vaksinasi di Lanud Husein Sastranegara

- Pewarta

Sabtu, 3 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah sorang  warga Kota Bandung , saat mengikuti Program serbuan vaksinasi Covid-19 di Klinik Pratama Terpadu Husein Sastranegara , Sabtu (3/7/2021)

Salah sorang warga Kota Bandung , saat mengikuti Program serbuan vaksinasi Covid-19 di Klinik Pratama Terpadu Husein Sastranegara , Sabtu (3/7/2021)

BANDUNG (Kontroversinews.com) – Program serbuan vaksinasi Covid-19 di Klinik Pratama Terpadu Husein Sastranegara kembali di gelar pada Sabtu (3/7/2021) Hari ini disambut antusias oleh masyarakat Kota Bandung.

Komandan Lanud Husein Sastranegara Kolonel Pnb Ali Gusman,S.T., menghimbau masyarakat Kota Bandung untuk segera melaksanakan Vaksinasi

TNI AU Kota Bandung memfasilitasi serbuan vaksinasi di dua tempat yakni di Klinik Pratama Terpadu Husein Sastranegara dan Rumah Sakit dr.Salamun di Cimbeluit.

“ Lindungi diri dan keluarga dari Covid-19 dengan melaksanakan vaksinasi “.Tegas Danlanud.

Untuk hari ini ada 250 warga yang datang namun yang memenuhi syarat vaksinasi sejumlah 119 orang.

Sementara pada kesempatan yang sama Kadisops Lanud Husein Sastranegara Letkol Lek I Ketut Wiratmaja S.SiT. , mengatakan, vaksinasi Covid 19 untuk masyarakat umum di Lanud Husein Satranegara dan RSAU dr Salamun Bulan Juli 2021 total target 1500 orang.

Pada pukul 07.30 warga sudah memadati area lokasi vaksinasi di Klinik terpadu Husein Sastranegara untuk melakukan vaksinasi. Terlihat juga Pomau dan Babinpotdirga Lanud Husein Sastranegara mengatur alur antrian warga dan mengajak untuk tetap memakai masker dan jaga jarak. (Lily Setiadarma)

Berita Terkait

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah
Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi
Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar
“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”
Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”
Warga Dusun Seklok dan Dusun Cisalak “Berbahagia” Jembatan Akan Segera Dibangun
Etika Moral , Reputasi Eksekutif dan Legislatif Kuningan Jadi Sorotan Masyarakat
*Koperasi Merah Putih Siap Dukung Kemandirian Ekonomi Desa di Kabupaten Bandung*

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 10:39

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah

Minggu, 20 April 2025 - 05:14

Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi

Sabtu, 19 April 2025 - 18:42

Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar

Sabtu, 19 April 2025 - 09:35

“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”

Jumat, 18 April 2025 - 16:38

Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”

Berita Terbaru