Panduan Mengisi Data BOS Online 2021, Berikut Besaran Bantuannya

- Pewarta

Kamis, 6 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Dana BOS (Kumparan)

Ilustrasi Dana BOS (Kumparan)

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) 2021, tahap 2 dicairkan pada bulan April hingga Agustus 2021.

Dana BOS tahun 2021, dialokasikan sebanyak Rp 52,5 triliun yang disalurkan ke berbagai jenjang pendidikan mulai dari SD, SMP, SMA/SMK dan SLB.

Nantinya, Dana BOS tahun 2021, ihitung berdasarkan indeks kemahalan konstruksi (IKK) dan Indeks Peserta Didik (IPD) di tiap Kabupaten/Kota.

Sehingga besaran penyaluran nilai satuannya akan berbeda tiap daerah.

Sebelum mendapatkatkan Dana BOS, Sekolah harus melapirkan terkait penggunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah.

Mengutip dari Tribunnews.com, pihak sekolah dapat mengakses situs resmi untuk pengisiannya di bos.kemdikbud.go.id.

Cara Pelaporan terkait penggunaan dana BOS :

    1. Akses situs resmi Kemdikbud di bos.kemdikbud.go.id
    2. Pilih login dengan memasukkan username dan password Dapodik, lalu klik tombol Login.
    3. Setelah berhasil login, kamu akan masuk ke halaman Dashboard lapor BOS.
    4. Pada halaman tersebut terdapat menu yang terletak di bagian samping yaitu Profil Sekolah, Lapor dan Logout.
    5. Klik menu Lapor dan pilih Tambah untuk mengirimkan pelaporan dana BOS.
    6. Pilih tahun Anggaran dan Triwulan.
    7. Isi Form Penerimaan Dana yang sudah tersedia, seperti:
      1. Jumlah dana BOS yang diterima
      2. Sisa triwulan
      3. Total dana diterima

Berita Terkait

Wali Kota Sebut DWP Pilar Utama Ketahanan Keluarga di Era Digital
Sejak Berdiri, Yayasan Pendidikan AMS Dinilai Kurang Mendapat Perhatian Dinas Pendidikan
Wakil Wali Kota : Guru Harus Terus Belajar, Mengajar dengan Hati, dan Berani Berinovasi
Pembangunan Ruang Kelas Rampung, PKBM ATTA AWUN Apresiasi Program Revitalisasi Pemerintah
Pendidikan Politik Bagi Pelajar, Tumbuhkan Generasi Kritis dan Berintegritas
Sekdis Disdik Jabar Tegas: Kepala Sekolah Penyimpang Dana BOS Akan Ditindak
Wakil Bupati Hadiri Peresmian PAUD KB Karangkamulyan, Dukung Pendidikan Anak Usia Dini
SPMB SMPN 1 Ciwidey 2025: 460 Siswa Diterima dari Kuota 484 Kursi

Berita Terkait

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:30

Wali Kota Sebut DWP Pilar Utama Ketahanan Keluarga di Era Digital

Minggu, 14 Desember 2025 - 16:50

Sejak Berdiri, Yayasan Pendidikan AMS Dinilai Kurang Mendapat Perhatian Dinas Pendidikan

Kamis, 4 Desember 2025 - 08:37

Wakil Wali Kota : Guru Harus Terus Belajar, Mengajar dengan Hati, dan Berani Berinovasi

Senin, 1 Desember 2025 - 18:03

Pembangunan Ruang Kelas Rampung, PKBM ATTA AWUN Apresiasi Program Revitalisasi Pemerintah

Kamis, 13 November 2025 - 19:37

Pendidikan Politik Bagi Pelajar, Tumbuhkan Generasi Kritis dan Berintegritas

Berita Terbaru