Pakai Baju PDH Polri, Polisi Palsu Diamankan di Puncak Bogor

- Pewarta

Sabtu, 14 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto/Tangkap layar video.

Foto/Tangkap layar video.

Kontroversinews.com – Seorang pria berpakaian mirip polisi diamankan di kawasan Puncak, Bogor pada Kamis (12/2022) pagi.

Pria tersebut memakai pakaian baju kaya PDH Polri dan pakai jaketn bertulisan polisi Polresta Bogor Kota.

Kejadian itu diketahui saat pria ini melaju dari arah Ciawi menuju Puncak Bogor dengan menggunakan kendaraan mirip motor dinas Polri.

Saat tiba di lampu merah Gadog, pria itu diberhentikan oleh salah satu anggota Satlantas Polres Bogor yang sedang bertugas di Pos Pol Gadog.

“Karena curiga dan enggak kenal juga pake motor polisi dimodif gitu, dia diberhentikan sama anggota kami. Lalu ditanya, kamu anggota mana?” kata Kasat Lantas Polres Bogor AKP Dicky Pranata dilansir sabtu (14/5/2022).

Pria tersebut kemudian menjawab dan mengaku sebagai anggota yang bertugas di Polsek Bogor Barat, Polresta Bogor Kota. Setelah itu, dia langsung tancap gas mengarah Puncak.

Pengendara sepeda motor tersebut akhirnya berhasil terjaring petugas di seputar kawasan Cimory Dairy Land, Megamendung sekitar pukul 09.00 WIB. Polisi kemudian melakukan pemeriksaan secara lengkap terhadap seorang pria yang mengaku sebagai anggota Polri tersebut. *

Berita Terkait

Penggiat Otomotif Berharap Pemda Kabupaten Cirebon Berikan Fasilitas Drag Race
Berendam Air Panas Ciwalini Hadirkan Sensasi Hangat yang Menenangkan Jiwa
Disaat Libur Lebaran, Pemandian Air Panas Walini Masih Menjadi Favorit Wisatawan
Jelang Nataru, Barusen Hills Menjadi Pilihan Utama Wisatawan untuk Menikmati Libur Akhir Tahun
MEGGI Interior Design Siap Bikin Hunian Jadi Lebih Mewah & Modern
Fasilitasnya Lengkap, Barusen Hills Manjakan Para Wisatawan
Pecinta Selfie Wajib Merapat, Cuma Rp20 Ribu Bisa Puas Berfoto-foto di Barusen Hills Pasirjambu
KAKA Digital Printing, Solusi Terbaik Percetakan Masa Kini

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 15:32

Penggiat Otomotif Berharap Pemda Kabupaten Cirebon Berikan Fasilitas Drag Race

Minggu, 29 September 2024 - 17:12

Berendam Air Panas Ciwalini Hadirkan Sensasi Hangat yang Menenangkan Jiwa

Selasa, 16 April 2024 - 09:45

Disaat Libur Lebaran, Pemandian Air Panas Walini Masih Menjadi Favorit Wisatawan

Kamis, 14 Desember 2023 - 16:13

Jelang Nataru, Barusen Hills Menjadi Pilihan Utama Wisatawan untuk Menikmati Libur Akhir Tahun

Selasa, 8 Agustus 2023 - 20:01

MEGGI Interior Design Siap Bikin Hunian Jadi Lebih Mewah & Modern

Berita Terbaru

NUSANTARA

Tradisi “Katto Bokko” tak lekang zaman

Selasa, 1 Apr 2025 - 16:01

EKONOMI

Saatnya Dorong Kopi Bengkulu Jadi Primadona

Senin, 31 Mar 2025 - 13:37