Jokowi Resmikan Pabrik Baja Tercanggih Kedua di Dunia

- Pewarta

Selasa, 21 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Jokowi resmikan Pabrik Industri Baja PT. Krakatau Steel (persero) Tbk, Kota Cilegon, 21 September 2021/foto/ Youtu: Setpres

Presiden Jokowi resmikan Pabrik Industri Baja PT. Krakatau Steel (persero) Tbk, Kota Cilegon, 21 September 2021/foto/ Youtu: Setpres

 Kontroversinews.com Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada hari ini, Selasa (21/9/2021) meresmikan pabrik Hot Strip Mill 2 milik PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS).

Pabrik ini hanya digunakan di dua negara di dunia yaitu Amerika Serikat (AS) dan negara kedua Indonesia. Jokowi mengemukakan, pabrik ini memiliki kapasitas produksi hot rolled coil (HRC) sebesar 1,5 juta ton per tahun, sekaligus menjadikan pabrik pertama di Indonesia yang mampu menghasilkan HRC kualitas premium.

“Saya tadi sudah melihat ke dalam proses produksinya ke dalam dan betul-betul teknologi tinggi. Produksinya akan terus kita tingkatkan sampai mencapai 4 juta ton per tahun,” kata Jokowi

Jokowi menginginkan agar kualitas produk yang dihasilkan tidak kalah dengan kualitas produk impor, dan bisa memenuhi kebutuhan dunia industri dalam negeri. Menurutnya, hal ini membutuhkan kerja keras.

“Saya yakin akan menjadi komoditas yang mampu bersaing di komoditas regional dan global,” jelasnya.***TONY

 

Berita Terkait

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah
Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi
Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar
“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”
Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”
Warga Dusun Seklok dan Dusun Cisalak “Berbahagia” Jembatan Akan Segera Dibangun
Etika Moral , Reputasi Eksekutif dan Legislatif Kuningan Jadi Sorotan Masyarakat
*Koperasi Merah Putih Siap Dukung Kemandirian Ekonomi Desa di Kabupaten Bandung*
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 10:39

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah

Minggu, 20 April 2025 - 05:14

Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi

Sabtu, 19 April 2025 - 18:42

Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar

Sabtu, 19 April 2025 - 09:35

“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”

Jumat, 18 April 2025 - 16:38

Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”

Berita Terbaru