Mendikbudristek, Daerah Terpencil yang Tak Gelar PTM Terbatas Merugikan Siswa

oleh
oleh

Kontroversinews.com -Daerah-daerah yang tak memiliki jaringan internet atau infrastruktur telekomunikasinya masih lemah tidak bisa menggelar pembelajaran secara daring. Sehingga hal itu membuat proses pembelajaran di desa terpencil jalan di tempat.

Oleh karna itu, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim mengatakan bahwa daerah terpencil yang belum menggelar Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas dapat merugikan para siswa.

“Apalagi yang daerah-daerah terpencil yang terpisah dari kota besar, biasanya itu yang susah mendapatkan internet tidak ada alasan untuk itu (tidak menggelar PTM terbatas). Itu sangat merugikan siswa-siswa kita di daerah-daerah terpencil,” kata Nadiem dalam Raker bersama Komisi X DPR RI, Rabu (25/8/2021).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *