Gibran Anjurkan ASN Penyintas COVID-19 untuk Donor Plasma

- Pewarta

Selasa, 27 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka. (Foto/Kompas.com)

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka. (Foto/Kompas.com)

SOLO (Kontroversinews.com) – Kesadaran untuk tolong-menolong di masa pandemi COVID-19 ini sangat penting. Oleh karena itu, Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka meminta seluruh aparatur sipil negara (ASN) di Kota Solo menjadi penyintas COVID-19 untuk donor plasma darah.

“Iya, nanti termasuk saya. Saya akan buat aturan khusus itu,” kata Gibran pada Senin (26/7/2021) kemarin.

Banyak masyarakat terutama ASN di lingkungan Pemkot Solo yang belum teredukasi terkait plasma konvalesen.

“Bukan instruksi, tapi mohon kesadarannya saja. Sekarang yang sudah sembuh saatnya bersyukur dan menolong yang lain,” kata Gibran yang telah dilansir dari Era.id.

Gibran sendiri juga berkemauan untuk mendonorkan plasma darahnya. Namun hingga kini dirinya belum dilakukannya karea belum tau prosedurnya.

Gibran menjelaskan, bahwa sejak dulu tidak banyak penyintas yang mau mendonorkan plasma darahnya. Untuk itu ia akan membuat aturan terkait donor plasma darah

Berita Terkait

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah
Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi
Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar
“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”
Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”
Warga Dusun Seklok dan Dusun Cisalak “Berbahagia” Jembatan Akan Segera Dibangun
Etika Moral , Reputasi Eksekutif dan Legislatif Kuningan Jadi Sorotan Masyarakat
*Koperasi Merah Putih Siap Dukung Kemandirian Ekonomi Desa di Kabupaten Bandung*

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 10:39

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah

Minggu, 20 April 2025 - 05:14

Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi

Sabtu, 19 April 2025 - 18:42

Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar

Sabtu, 19 April 2025 - 09:35

“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”

Jumat, 18 April 2025 - 16:38

Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”

Berita Terbaru