PemKab Purwakarta Resmi Terapkan PPKM Level 4 sampai 25 Juli 2021

- Pewarta

Kamis, 22 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PURWAKARTA (Kontroversinews.com) – Pemerintah Daerah Kabupaten Purwakarta resmi memperpanjang penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat ( PPKM ) Darurat pada level 4 , pemberlakuan ini tidak akan seketat seperti PPKM Darurat yang telah berakhir 20 Juli 2021.
Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika mengatakan , dalam penetapan PPKM Darurat level 4 tersebut sudah di laksanakan sejak Rabu 21 Juli 2021 kemarin , hingga tanggal 25 Juli 2021 mendatang.

Betul kemarin oleh Gubernur , sebelumnya dari pusat itu kita masih melaksanakan penerapan PPKM Darurat , namun sekarang penerapan PPKM level 4 kata Anne , saat meninjau langsung vaksinasi Covid 19 santri pesantren Al Muhajirin Purwakarta hari ini Kamis ( 22/7/2021 ).
Menurut Ambu Anne untuk kasus Covid 19 di kabupaten Purwakarta sudah menunjukan tren pasitif , dengan menurunnya kasus positif Covid 19 , namun dari angka tingkat kematian masih terbilang tinggi.

Lebih jauh Anne mengatakan pada penerapan PPKM Level 4 tersebut akan melonggarkan aturan dan tidak seketat pada penerapan PPKM Darurat kemarin , bahkan sesuai dengan IRMENDAGRI nomor 20 pada PPKM Level 4 tersebut bahwa para pelaku usaha di berikan kelonggaran dari sebelumnya jam 20.00 WIB harus sudah di tutup , namun pada kali ini waktu tutup sampai jam 21.00 WIB.

Berita Terkait

LPKN Soroti Dugaan Ketidaksesuaian Pelaksanaan Revitalisasi PKBM Atta Awun
SMSI Gelar Jumat Berkah, Bagikan 50 Paket Lebih Nasi Padang Ke Dhuafa, Ojeg dan Penjaga Perlintasan Rel Kereta Api
Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah
Dadang Supriatna Tuai Pujian, Program MBG Bandung Dianggap Sukses
Dugaan Monopoli Revitalisasi di SMAN 1 Asjap, Kepala Sekolah Bungkam Saat Diminta Klarifikasi
KARNAVAL BUDAYA HARUS SESUAI INSTRUKSI KEMENDAGRI
Lurah Panjunan dan BNI Kota Cirebon Bekerja Sama Melaksanakan Giat Pembuatan Kartu ATM Multi fungsi
PT. BRI Menjadi Kewaspadaan Bagi Nasabah

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 15:04

LPKN Soroti Dugaan Ketidaksesuaian Pelaksanaan Revitalisasi PKBM Atta Awun

Jumat, 3 Oktober 2025 - 17:45

SMSI Gelar Jumat Berkah, Bagikan 50 Paket Lebih Nasi Padang Ke Dhuafa, Ojeg dan Penjaga Perlintasan Rel Kereta Api

Jumat, 3 Oktober 2025 - 17:41

Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah

Jumat, 3 Oktober 2025 - 15:21

Dadang Supriatna Tuai Pujian, Program MBG Bandung Dianggap Sukses

Jumat, 3 Oktober 2025 - 13:45

Dugaan Monopoli Revitalisasi di SMAN 1 Asjap, Kepala Sekolah Bungkam Saat Diminta Klarifikasi

Berita Terbaru

REGIONAL

Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah

Jumat, 3 Okt 2025 - 17:41