Polsek Kertajati Melaksanakan Patroli, Ciptakan Situasi Kamtibmas Dibulan Ramadhan

- Pewarta

Jumat, 23 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAJALENGKA (Kontroversinews.com) – Untuk memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat menjalankan ibadah di bulan suci Ramadhan, Polsek Kertajati Polres Majalengka rutin laksanakan kegiatan patroli di obyek vital dan menyambangi warga binaannya. Jumat (23/4/2021).

Pelaksanaan patroli dipimpin Aipda Apan Sopandi bersama dengan Bripka Dedi Ibnu dengan menyambangi warga dan sejumlah obyek vital seperti, Perbankan, SPBU serta Jalan Raya diwilayah Hukum Polsek Kertajati.

Dalam kesempatan itu juga dilaksanakan tatap muka dan dialogis bersama warga dan dalam kesempatan dialogis itu anggota Polsek Kertajati tidak lupa memberi himbauan dan pesan pesan kamtibmas agar selalu waspada terhadap pelaku tindak kejahatan.

“Kami imbau kepada masyarakat jika ada laporan sekecil apapun mengarah ke gangguan kamtibmas segera laporkan, selain itu memberikan himbauan pencegahan Covid-19 sekaligus mengajak warga untuk mematuhi prokes di masa Pandemi Covid-19 selalu gunakan masker,” ujar Aipda Apan.

Sementara itu Kapolres Majalengka AKBP Syamsul Huda melalui Kapolsek Kertajati Iptu H Yayat Hidayat membenarkan kegiatan patroli yang dilakukan anggotanya untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dan himbauan pencegahan Covid-19 di bulan suci Ramadhan.

“Personal Polsek Kertajati Polres Majalengka terus melaksanakan patroli guna mengantisipasi tindak kejahatan kriminalitas selama bulan suci Ramadhan terhadap masyarakat maupun obyek vital yang ada di Kecamatan Kertajati, tukasnya.**AS

Berita Terkait

LPKN Soroti Dugaan Ketidaksesuaian Pelaksanaan Revitalisasi PKBM Atta Awun
SMSI Gelar Jumat Berkah, Bagikan 50 Paket Lebih Nasi Padang Ke Dhuafa, Ojeg dan Penjaga Perlintasan Rel Kereta Api
Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah
Dadang Supriatna Tuai Pujian, Program MBG Bandung Dianggap Sukses
Dugaan Monopoli Revitalisasi di SMAN 1 Asjap, Kepala Sekolah Bungkam Saat Diminta Klarifikasi
KARNAVAL BUDAYA HARUS SESUAI INSTRUKSI KEMENDAGRI
Lurah Panjunan dan BNI Kota Cirebon Bekerja Sama Melaksanakan Giat Pembuatan Kartu ATM Multi fungsi
PT. BRI Menjadi Kewaspadaan Bagi Nasabah

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 15:04

LPKN Soroti Dugaan Ketidaksesuaian Pelaksanaan Revitalisasi PKBM Atta Awun

Jumat, 3 Oktober 2025 - 17:45

SMSI Gelar Jumat Berkah, Bagikan 50 Paket Lebih Nasi Padang Ke Dhuafa, Ojeg dan Penjaga Perlintasan Rel Kereta Api

Jumat, 3 Oktober 2025 - 17:41

Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah

Jumat, 3 Oktober 2025 - 15:21

Dadang Supriatna Tuai Pujian, Program MBG Bandung Dianggap Sukses

Jumat, 3 Oktober 2025 - 13:45

Dugaan Monopoli Revitalisasi di SMAN 1 Asjap, Kepala Sekolah Bungkam Saat Diminta Klarifikasi

Berita Terbaru

REGIONAL

Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah

Jumat, 3 Okt 2025 - 17:41