Timnas Indonesia Lupakan All England 2021, Fokus ke Olimpiade Tokyo 2021

- Pewarta

Selasa, 23 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Atlet bulu tangkis Indonesia setelah tiba dari Inggris untuk mengikuti All England 2021. (Foto/Liputan6)

Atlet bulu tangkis Indonesia setelah tiba dari Inggris untuk mengikuti All England 2021. (Foto/Liputan6)

JAKARTA (Kontroversinews.com)– Kegagalan tim bulu Tangkis Indonesia berlaga di All England memang menjadi pil pahit.

Namun, tim Merah Putih harus move on dari insiden buruk tersebut. Kini, Greysia Polii dan kawan-kawan tengah fokus mempersiapkan diri menuju Olimpiade Tokyo yang akan dihelat pada 23 Juli sampai Agustus 2021 mendatang.

Namun, sebelumnya, skuad Merah Putih akan dihadapkan rangkaian BWF World Tour India Open, Malaysia Open dan Singapore Open.

Bagi Greysia Polii, salah satu wakil Indonesia di All England 2021, insiden di Birmingham lalu merupakan ujian dan tempaan untuknya dan seluruh tim.

“Ini adalah ujian dan tempaan yang bagus buat kita disini semuanya karena kita dikasih tantangan bagaimana untuk bisa berprestasi nanti di Olimpiade Tokyo 2021,” ucapnya seperti dikutip dari laman resmi Kemenpora, Selasa (23/3/2021). Greysia tetap optimis dan yakin kesuksesan tetap bisa diraih dari laga-laga lainnya, dikutipdari Era.id.

“Otomatis keikutsertaan kita di All England kami ingin berprestasi dan untuk Olimpiade 2021 mendatang kita lupakan masalah ini. Kita fokus bertanding karena masih ada tiga turnamen lagi sebelum Olimpiade Tokyo 2021,” beber Greysia.***AS

Berita Terkait

Juara GP Arab Saudi, Piastri Raih Kemenangan Ketiga Musim 2025
Klasemen Akhir Grup C: Indonesia U-17 Sempurna di Puncak
Nova Arianto: Pemain Miliki Mental dan Visi Bermain yang Bagus
Timnas Indonesia putra dan putri naik posisi di daftar peringkat FIFA
Pelatih Timnas Indonesia Kluivert Berterima kasih kepada Erick Thohir
Norwegia Menang Besar, Wales Hajar Kazakhstan
Lakukan Selebrasi ‘Siu’, Gol Hojlund Bawa Denmark tekuk Portugal 1-0
Alex Marquez Tatap MotoGP Amerika Setelah Dua Kali Runner-up

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 11:45

Juara GP Arab Saudi, Piastri Raih Kemenangan Ketiga Musim 2025

Jumat, 11 April 2025 - 09:49

Klasemen Akhir Grup C: Indonesia U-17 Sempurna di Puncak

Selasa, 8 April 2025 - 10:22

Nova Arianto: Pemain Miliki Mental dan Visi Bermain yang Bagus

Sabtu, 5 April 2025 - 14:33

Timnas Indonesia putra dan putri naik posisi di daftar peringkat FIFA

Rabu, 26 Maret 2025 - 08:26

Pelatih Timnas Indonesia Kluivert Berterima kasih kepada Erick Thohir

Berita Terbaru