Penuhi Dulu Syarat Ini Jika Mau Balik ke Jabodetabek

- Pewarta

Minggu, 16 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi pemudik balik ke Jabodetabok.

ilustrasi pemudik balik ke Jabodetabok.

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional Airlangga Hartarto memastikan pemerintah telah melakukan antisipasi mobilitas masyarakat pasca libur lebaran. Hal itu bertujuan untuk menekan lonjakan kasus Covid-19.

Dalam taklimat media virtual, Sabtu (15/5/2021), Airlangga bilang kalau salah satu langkah yang akan diambil adalah kewajiban tes bagi para pemudik. Tes akan dilakukan di sejumlah titik menuju Jakarta.

“Dari Sumatra ke Jakarta ada mandatory PCR atau antigen di 21 lokasi menuju Jakarta dan sekitarnya,” ujarnya.

Airlangga bilang kalau ada sekitar 1,5 juta orang yang tetap memaksakan diri untuk mudik dan lolos dari penyekatan. Apabila saat kembali ke Jakarta positif Covid-19 berdasarkan hasil PCR atau antigen, mereka harus menjalani isolasi.

Mengutip dari Cnbc indobesia, Airlangga bilang kalau data kasus Covid-19 belakangan relatif terkendali. Namun, pemerintah perlu mengambil langkah-langkah, termasuk penyekatan yang diklaim lebih efektif dibanding tahun lalu.

Berita Terkait

Sinergi Antardaerah, Pemkot Cirebon Dorong Efisiensi Distribusi Melalui Program Gapura Pangan
Pemkot Cirebon Ajak Masyarakat Wujudkan Kesehatan Dimulai dari Diri Sendiri
Kinerja Kaban BPKAD Kuningan Dipertanyakan…….????
DPK APKLINDO Kota Cirebon 2025–2030 Resmi Dilantik, Wakil Wali Kota: Layanan Kebersihan Cerminan Wajah Kota
Pemkot Cirebon Dukung Perlindungan Hukum bagi Guru melalui Pendekatan Restorative Justice
Tebar 20 Ribu Benih Nila Melalui BUMDes Mina Macak Nawasena, Kuwu Desa Bandengan Perkuat Ketahanan Pangan.
Letjen Iwan Setiawan Resmikan Monumen Jenderal Sudirman, Dimeriahkan Baksos dan Hiburan Rakyat
Pemkot Cirebon Terima Kunjungan Global Studio 2025, Kolaborasi ITB dan University of Sydney untuk Permukiman Inklusif

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 18:24

Sinergi Antardaerah, Pemkot Cirebon Dorong Efisiensi Distribusi Melalui Program Gapura Pangan

Rabu, 12 November 2025 - 18:23

Pemkot Cirebon Ajak Masyarakat Wujudkan Kesehatan Dimulai dari Diri Sendiri

Rabu, 12 November 2025 - 12:36

Kinerja Kaban BPKAD Kuningan Dipertanyakan…….????

Selasa, 11 November 2025 - 18:50

DPK APKLINDO Kota Cirebon 2025–2030 Resmi Dilantik, Wakil Wali Kota: Layanan Kebersihan Cerminan Wajah Kota

Selasa, 11 November 2025 - 18:49

Pemkot Cirebon Dukung Perlindungan Hukum bagi Guru melalui Pendekatan Restorative Justice

Berita Terbaru

REGIONAL

Kinerja Kaban BPKAD Kuningan Dipertanyakan…….????

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:36