Menyambut Tahun Baru 2026, Pemerintah Desa Cikole Komitmen Tingkatkan Potensi Daerah untuk Kesejahteraan Masyarakat

- Pewarta

Rabu, 31 Desember 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung Barat, Kontroversinews | Kepala Desa Cikole Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat ,Drs.Tajudin,M.Ag.bersama seluruh jajaran Pemerintah Desa Cikole menyampaikan ucapan Selamat Tahun Baru 2026 kepada seluruh masyarakat Desa Cikole. Ucapan tersebut disampaikan sebagai bagian dari refleksi atas berbagai capaian pembangunan desa yang telah terlaksana sepanjang tahun 2025.

Momentum pergantian tahun ini juga dimaknai sebagai waktu yang tepat untuk mengevaluasi kinerja sekaligus menata langkah pembangunan ke depan.kepala Desa Cikole menegaskan komitmennya untuk terus menjaga semangat kebersamaan dalam membangun desa.

“Pemerintah desa akan terus berupaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui berbagai program pembangunan yang berkelanjutan.melalui berbagai upaya menggali Sumber Pendapatan asli daerah, karena Desa Cikole merupakan kawasan Desa Wisata yg berada di Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat, yang selalu berorientasi pada kepentingan masyarakat tetap menjadi tujuan utama kami,” ujar Tajudin,Rabu (31/12/25).

Ia juga menekankan bahwa peran aktif masyarakat selama ini menjadi faktor penting dalam mendukung keberhasilan program-program pembangunan desa. Oleh karena itu, sinergi antara pemerintah desa dan warga akan terus diperkuat.

Memasuki tahun 2026, Pemerintah Desa Cikole berharap dapat meningkatkan kualitas pelayanan publik serta melaksanakan program pembangunan yang lebih terarah. Dengan demikian, Desa Cikole diharapkan mampu menjadi desa yang semakin maju, baik dari segi pembangunan maupun pertumbuhan ekonomi masyarakat.

Pewarta Hedi.

Berita Terkait

Wali Kota Cirebon Resmikan Empat Gedung Puskesmas dan Tekenal MoU Strategis
FK-GOL: Tahun 2025 Kuningan Lolos Gagal Bayar, Namun Masih Menyisakan Tunda Pembayaran
Satlinmas Desa Kiangroke Gelar Apel Siaga, Perketat Keamanan Jelang Pergantian Tahun
Pemkot Cirebon Tekankan Pentingnya Membumikan Toleransi hingga ke Akar Rumput
Kota Cirebon Borong Penghargaan di Ajang Anugerah Keterbukaan Informasi dan Gapura Sri Baduga 2025
Ki Gede Cirebon Timur Mengatakan”Refleksi Akhir Tahun FCTM di Kuningan Dinilai Tidak Representatif”
Pemkot Cirebon Perkuat Struktur Fiskal Daerah Lewat Penyesuaian Regulasi Pajak dan Retribusi
Dapur SPPG Selacau Periode Ini Tunda Penyaluran Bantuan, Menunggu Pencairan Banper BGN

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:10

Wali Kota Cirebon Resmikan Empat Gedung Puskesmas dan Tekenal MoU Strategis

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:03

FK-GOL: Tahun 2025 Kuningan Lolos Gagal Bayar, Namun Masih Menyisakan Tunda Pembayaran

Kamis, 1 Januari 2026 - 01:52

Satlinmas Desa Kiangroke Gelar Apel Siaga, Perketat Keamanan Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 16:13

Pemkot Cirebon Tekankan Pentingnya Membumikan Toleransi hingga ke Akar Rumput

Rabu, 31 Desember 2025 - 16:13

Kota Cirebon Borong Penghargaan di Ajang Anugerah Keterbukaan Informasi dan Gapura Sri Baduga 2025

Berita Terbaru