Launching TMMD 103 Kodim Ciamis Bangun Desa

- Pewarta

Sabtu, 27 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ciamis | Kontroversinews.- Kabupaten Ciamis Pelaksanaan TMMD di Desa Lumbung kecamatan Lumbung, Kabupaten Ciamis Koramil 1305 Cihaurbeti Kecamatan cihaurbeutiKabupaten Ciamis di bawah kepemimpinan Kapten Inf Dedi Yudo Baskoro ikut bergabung dalam kegiatan TMMD Ke 103 Tahun 2018.

TMMD merupakan bagian dan wujud nyata kepedulian TNI turut andil Membangun infrastruktur Desa bekerjasama dengan masyarakat agar dapat dirasakan hasil dan manfaatnya secara langsung oleh masyarakat hal tersebut dikatakan Kapten Inf Dedi Yudo Baskoro kamis 25.10.2018

Dalam kegiatan TMMD yang bertempat di Desa Lumbung Kecamatan Lumbung Kabupaten Ciamis tersebut berupa kegiatan fisik berupa pengerasan jalan dan pengaspalan Jalan sepanjang 1200 Meter dengan lebar 3 Meter,” Ucap Danramil 1305 Kecamatan Cihaurbeti Kapten Inf Dedi.yudo baskoro

Kegiatan tersebut Prajurit TNI, Polri dan Masyarakat setempat bahu membahu bergotong royong melaksanakan Program tersebut, Danramil 1305 Cihaurbeti juga mengatakan bahwa masyarakat sangat antusias membantu proses pembangunan jalan ini, sinergitas TNI, Polri dan masyarakat begitu terasa dalam mengerjakan proyek jalan sepanjang 1200 meter ini,” Pungkasnya. (DYT)

 

Berita Terkait

Pemkab Bandung Komitmen Tangani Banjir di Margaasih, Wabup Ali Syakieb Tinjau Lokasi dan Pastikan Pemulihan
Bandung Bedas Green Techno, Inovasi Pengolahan Sampah Solusi Perubahan Iklim
PGRI Kecamatan Talun Bantah Pemberitaan Dugaan Korupsi Dana BOS Oleh Sekolah
Pemkab Bandung: Penyusunan Rancangan Awal RPJMD Berpedoman Pada Visi Misi dan Program Kepala Daerah
LSM Prontal: Oknum Dewan “Sewa Preman” Berujung Urusan Pidana di Polres Kuningan
LSM Prontal: Dana JKN dan BOK Diduga Jadi Ajang “Korupsi” Layak Dibidik KPK
Kemensos Salurkan Bantuan untuk 2.646 Warga Korban Banjir di Sumedang
Ketua Gibas: Gegara “Uang Receh” Oknum Dewan Sewa Jasa Preman

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:21

Pemkab Bandung Komitmen Tangani Banjir di Margaasih, Wabup Ali Syakieb Tinjau Lokasi dan Pastikan Pemulihan

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:10

Bandung Bedas Green Techno, Inovasi Pengolahan Sampah Solusi Perubahan Iklim

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:48

PGRI Kecamatan Talun Bantah Pemberitaan Dugaan Korupsi Dana BOS Oleh Sekolah

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:19

Pemkab Bandung: Penyusunan Rancangan Awal RPJMD Berpedoman Pada Visi Misi dan Program Kepala Daerah

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:29

LSM Prontal: Oknum Dewan “Sewa Preman” Berujung Urusan Pidana di Polres Kuningan

Berita Terbaru