Jelang MU vs Leicester, Komplek Stadion Old Trafford Dijaga Ketat

- Pewarta

Rabu, 12 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Stadion Old Trafford

Stadion Old Trafford

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Kawasan sekitar komplek Stadion Old Trafford dijaga ketat menjelang pertandingan pekan ke-36 Liga Inggris antara Manchester United melawan Leicester City pada Selasa waktu setempat (Rabu WIB).

Pagar baja dan jajaran personel pengamanan berjaga di luar Old Trafford, sebagai antisipasi kemunculan aksi protes suporter Setan Merah yang menuntut pemilik klub itu mundur.

Pada awal bulan ini, suporter MU menjebol Old Trafford hingga melakukan aksi protes di atas lapangan meminta keluarga Glazer menjual kepemilikan klub bahkan terlibat bentrok dengan polisi, hingga memaksa pertandingan kontra Liverpool ditunda.

Seturut laporan Reuters, hingga jelang sepak mula MU vs Leicester tidak terlihat keberadaan aksi protes suporter di sekitar Old Trafford, tetapi penjagaan ketat diberlakukan di sana.

Berita Terkait

Satlat ULOT: Ketika Tarung Derajat Menyapa Usia Kolot
Brace Zidan Bawa BRAWIJAYA CIREBON FC Juarai Sixfeo Cilimus FC 2025
Kepala Desa Cingcin Meng Apresiasi Kegiatan Pasanggiri Pencaksilat Pusaka Kujang Kencana Open
Makin Menakutkan, Pengusaha Muda Bakal Pimpin BRAWIJAYA CIREBON di Berbagai Turnamen Tarkam
Ketum IPSI Jawa Barat Membuka Kejuaraan Pencak Silat MKP
Persib Juara Liga 1, Bupati Bandung Kang DS : Selamat Buat Persib dan Bobotoh
Juara GP Arab Saudi, Piastri Raih Kemenangan Ketiga Musim 2025
Klasemen Akhir Grup C: Indonesia U-17 Sempurna di Puncak

Berita Terkait

Selasa, 29 Juli 2025 - 20:25

Satlat ULOT: Ketika Tarung Derajat Menyapa Usia Kolot

Senin, 7 Juli 2025 - 00:18

Brace Zidan Bawa BRAWIJAYA CIREBON FC Juarai Sixfeo Cilimus FC 2025

Jumat, 30 Mei 2025 - 08:34

Kepala Desa Cingcin Meng Apresiasi Kegiatan Pasanggiri Pencaksilat Pusaka Kujang Kencana Open

Minggu, 18 Mei 2025 - 22:50

Makin Menakutkan, Pengusaha Muda Bakal Pimpin BRAWIJAYA CIREBON di Berbagai Turnamen Tarkam

Sabtu, 10 Mei 2025 - 18:35

Ketum IPSI Jawa Barat Membuka Kejuaraan Pencak Silat MKP

Berita Terbaru