Bupati Samosir Tinjau Kesiapan Kamar untuk Isolasi Pengunjung Zona Merah

- Pewarta

Jumat, 10 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samosir | Kontroversinews.-Bupati Samosir Rapidin Simbolon meninjau kesiapan untuk isolasi mandiri bagi pengunjung dari zona merah COVID-19 di Hotel Maduma (10 Kamar) dan Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Naker Koperindag yang dapat menampung 60 orang, Kamis 9/4/2020.

Bupati Rapidin Simbolon menyatakan persiapan ruang isolasi ini adalah untuk mencegah transmisi lokal dari mereka yang datang dari zona merah.

Jadi mereka yang datang dari zona merah akan diisolasi pada kamar yang telah disiapkan untuk batas yang ditentukan, ungkapnya.

Juru Bicara Gugus Tugas COVID-19, Rohani Bakara mengatakan Pemkab Samosir akan terus berupaya melakukan penjagaan di pintu-pintu masuk ke Samosir.

melalui langkah tracing dan tracking bagi orang-orang yang masuk ke wilayah Samosir agar dapat diantisipasi rekaman medis mereka dan tidak menyebar, ungkapnya saat mendampingi Bupati Samosir meninjau ruang isolasi yang disiapkan.

Harapan kita semua, ujar Rohani juga selaku Kadis Kominfo samosir.

Samosir terbebas dari wabah COVID-19 dalam kurun waktu inkubasi yang telah ditetapkan dan kita dapat berkumpul bersama keluarga melakukan aktivitas kita sedia kala dengan narasi utama: “Pemerintah Serius, Siap dan Mampu Menangani COVID-19” dan “Masyarakat Tetap Tenang dan Waspada”. Satu hal lagi, “COVID-19 Bisa Sembuh ujarnya. (PS)

Berita Terkait

Polres Brebes Gelar Pelatihan Kasatkamling, Perkuat Sinergi Jaga Keamanan Lingkungan
Dorong Kemandirian Keluarga, Kader PKK Brebes Dilatih Buat Kue dan Hampers.
Brebes Jadi Pusat Gerakan Nasional EcoMasjid di Jeteng .
Rembug Fiskal APEKSI, Wali Kota Dorong Inovasi Pendapatan Asli Daerah
ASWAKADA Bahas Penguatan Tata Kelola Daerah, Wakil Wali Kota Tekankan Pentingnya Kolaborasi dan Sinergi
Seruan Keras dari DAN-RI: Perkuat Antikorupsi, Sahkan UU Perampasan Aset Sekarang!
Wartawan Dilarang Liputan : Ini Penjelasan Anggota DPR RI Zulfikar S.H.
Polres Tegal Gelar Perawatan Berkala Kendaraan Dinas R4 dan R6 untuk Dukung Kesiapan Operasional

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 11:27

Polres Brebes Gelar Pelatihan Kasatkamling, Perkuat Sinergi Jaga Keamanan Lingkungan

Selasa, 11 November 2025 - 18:52

Dorong Kemandirian Keluarga, Kader PKK Brebes Dilatih Buat Kue dan Hampers.

Selasa, 11 November 2025 - 18:51

Brebes Jadi Pusat Gerakan Nasional EcoMasjid di Jeteng .

Jumat, 7 November 2025 - 20:45

Rembug Fiskal APEKSI, Wali Kota Dorong Inovasi Pendapatan Asli Daerah

Kamis, 6 November 2025 - 19:43

ASWAKADA Bahas Penguatan Tata Kelola Daerah, Wakil Wali Kota Tekankan Pentingnya Kolaborasi dan Sinergi

Berita Terbaru