Tes PCR Negatif, Bobby Nasution Tetap Jalani Isolasi Mandiri

- Pewarta

Senin, 26 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Medan Bobby Nasution. (Foto/Kompas)

Wali Kota Medan Bobby Nasution. (Foto/Kompas)

MEDAN (Kontroversinews.com) – Meski sudah tiga kali tes PCR dan negatifm Wali Kota Medan, Bobby Nasution tetap jalani isolasi mandiri.

Bobby menyebut isolasi itu dilakukan karena ada orang dekatnya positif Corona (COVID-19).

“Saya tiga kali tes PCR hasilnya negatif semua tiga-tiganya. Namun ada orang dekat saya positif, kemarin hari Senin yang lalu ketika orang dekat saya positif, kebetulan saya nggak enak badan juga,” sebut Bobby kepada wartawan, Senin (26/7/2021).

Ia menjelaskan bahwa isolasi itu dijalankan atas saran Kadis Kesehatan Medan untuk melakukan isolasi. Dia melakukan isolasi selama 5 hari.

“Disarankan dari Pak Kadis (Kesehatan) isolasi, masa inkubasi 5 hari. 5 hari isoman, PCR tiga kali, negatif semuanya,” ucap Bobby.

Mengutip dari Detikcom, Bobby Nasution sebelumnya mengikuti rapat paripurna di DPRD Medan secara virtual. Bobby mengaku sedang menjalani isolasi.

Rapat digelar di DPRD Medan, Rabu (21/7). Rapat tersebut digelar untuk penyampaian nota pengantar kepala daerah terhadap Ranperda Kota Medan tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Medan Tahun 2021-2026. ***AS

Berita Terkait

AMKI Jakarta Kolaborasi Dengan Smesco Siap Dukung UMKM
Puskesmas Brebes Terus Tingkatkan Layanan Kesehatan di Bawah Kepemimpinan Dr Heru Padmonobo
Sentuh Lansia dan Disabilitas, Bupati Brebes Hadirkan Layanan Adminduk dan Cek Kesehatan Gratis di Desa
Ditjen Bina Keuda Kemendagri Satukan Persepsi Keuangan Daerah Lewat Rakornas
Perkuat Kolaborasi, Pemkot Cirebon Dukung MBG untuk Pemenuhan Gizi dan Perputaran Ekonomi
Mad Sutisna Kembali Daftar Sebagai Calon Ketua KWRI Kabupaten Tangerang, Siap Tuntaskan Program Yang Belum Rampung
RSD Gunung Jati Kota Cirebon Dapat Penghargaan Platinum Dari WSO Angels Award Dalam Penanganan Penyakit Stroke
Gatut Susanta Kembali Berkarya Dan Terbitkan Buku Di Yogyakarta, Kali Ini Bertema Pesona Tombak yang Melegenda

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:52

AMKI Jakarta Kolaborasi Dengan Smesco Siap Dukung UMKM

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:53

Puskesmas Brebes Terus Tingkatkan Layanan Kesehatan di Bawah Kepemimpinan Dr Heru Padmonobo

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:52

Sentuh Lansia dan Disabilitas, Bupati Brebes Hadirkan Layanan Adminduk dan Cek Kesehatan Gratis di Desa

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:28

Ditjen Bina Keuda Kemendagri Satukan Persepsi Keuangan Daerah Lewat Rakornas

Kamis, 18 Desember 2025 - 17:16

Perkuat Kolaborasi, Pemkot Cirebon Dukung MBG untuk Pemenuhan Gizi dan Perputaran Ekonomi

Berita Terbaru