Pembayaran Tunjangan Guru Bersertifikat Langsung Ke Rekening Pribadi

- Pewarta

Jumat, 14 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Magelang (Kontroversinews).- Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti mengatakan pembayaran tunjangan guru bersertifikat profesi dilakukan secara langsung ke rekening pribadi, sedangkan sebelumnya transfer melalui rekening kas umum daerah.

“Bagi mereka yang sudah melengkapi data yang valid pada bulan Maret ini, maka akan mendapatkan tunjangan ke rekening guru secara langsung,” katanya di Magelang, Jawa Tengah, Jumat.

Ia mengatakan hal itu setelah meresmikan Klinik Pratama KH Ahmad Dahlan Kota Magelang di Kompleks Kantor Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kota Magelang.

Ia menjelaskan semua guru berstatus aparatur sipil negara (ASN) dan non-ASN yang sudah bersertifikat akan mendapat tunjangan profesi, sedangkan proses pembayaran tunjangan tersebut hingga saat ini tahap verifikasi dan validasi data rekening guru.

Dia menjelaskan pembayaran tunjangan profesi melalui transfer langsung ke rekening guru agar proses lebih sederhana ketimbang sebelumnya.

Ia menyebutkan tunjangan untuk guru ASN sebesar gaji pokok, sedangkan guru non-ASN Rp2.000.000 per bulan.

“Diharapkan tunjangan yang langsung ditransfer ke rekening guru ini dapat bermanfaat untuk para guru,” katanya. ***ANT

Berita Terkait

Wakil Bupati Hadiri Peresmian PAUD KB Karangkamulyan, Dukung Pendidikan Anak Usia Dini
SPMB SMPN 1 Ciwidey 2025: 460 Siswa Diterima dari Kuota 484 Kursi
BMPS Kabupaten Bandung Protes Kebijakan SPMB: Sekolah Swasta Terancam Mati
Meriahkan Perpisahan, SMPN 1 Ciwidey Sajikan Ragam Budaya Lewat Gelar Karya P5
Meluruskan Fakta : Edukasi Publik atas Status Organisasi PWI dan Klaim Kepemimpinan
Ratusan Guru TK Antusias Ikuti Forest Fun, Bangun Karakter Pendidik Anak Usia Dini
Kuota 200 Orang, SDN Cingcin 1 Buka Penerimaan Siswa Baru, Pendaftaran Gratis Tanpa Pungutan
SPMB 2025: Disdik Jabar Pastikan Kesiapan Tes Terstandar Berbasis Online

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 16:38

Wakil Bupati Hadiri Peresmian PAUD KB Karangkamulyan, Dukung Pendidikan Anak Usia Dini

Minggu, 13 Juli 2025 - 13:42

SPMB SMPN 1 Ciwidey 2025: 460 Siswa Diterima dari Kuota 484 Kursi

Jumat, 4 Juli 2025 - 13:03

BMPS Kabupaten Bandung Protes Kebijakan SPMB: Sekolah Swasta Terancam Mati

Jumat, 20 Juni 2025 - 21:17

Meriahkan Perpisahan, SMPN 1 Ciwidey Sajikan Ragam Budaya Lewat Gelar Karya P5

Minggu, 15 Juni 2025 - 20:02

Meluruskan Fakta : Edukasi Publik atas Status Organisasi PWI dan Klaim Kepemimpinan

Berita Terbaru

OPINI

Etika dan Moral dalam Dinamika Jabatan

Kamis, 24 Jul 2025 - 14:36