Pemkab Bandung dan Bulog, Gelar OPM salurkan 60.000 Liter Minyak Goreng Untuk Warga di 31 Kecamatan

- Pewarta

Selasa, 1 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas pedagangan dan perindustrian (Disperindag) Kabupaten Bandung, H. Dicky Anugrah ( Rompi hitam),  saat memperlihatkan jenis minyak goreng kemasan pada giat OPM di Kecamatan Banjaran,  Selasa (1/3).

Kepala Dinas pedagangan dan perindustrian (Disperindag) Kabupaten Bandung, H. Dicky Anugrah ( Rompi hitam), saat memperlihatkan jenis minyak goreng kemasan pada giat OPM di Kecamatan Banjaran, Selasa (1/3).

KAB. BANDUNG Kontroversinews.com Dalam rangka menstabilkan Harga Eceraan Tertinggi (HET) Minyak Goreng di Kabupaten Bandung, Pemerintah Kabupaten Bandung menggelar Operasi Pasar Murah (OPM) Minyak goreng premium bagi masyarakat di 31 Kecamatan Se Kabupaten Bandung, secara pelaksanaan launchingnya di Aula Kantor Kecamatan Banjaran, Kabupaten Bandung, Selasa (1/3)

Salah seorang petugas , sedang menurunkan minyak goreng di halaman kantor Kecamatan Banjaran, Selasa (1/3).

Dalam operasi pasar ini, Pemerintah Kabupaten Bandung bekerjasama dengan pihak Bulog Bandung menyalurkan sebanyak 60 ribu liter minyak kemasan dan untuk menghindari terjadinya antrian panjang Bupati Bandung tidak menerapkan sistem warga yang antri, karena khawatir terjadinya kerumunan dan antrian masa yang dapat menularkan virus omicron.
Sehingga penyaluran diwakilkan ke perwakilan para camat di enam dapil, lalu kemudian penyalurannya dilakukan oleh kepala desa masing-masing kepada masyarakat.

Berita Terkait

Etika Moral , Reputasi Eksekutif dan Legislatif Kuningan Jadi Sorotan Masyarakat
*Koperasi Merah Putih Siap Dukung Kemandirian Ekonomi Desa di Kabupaten Bandung*
Ini Harapan Bupati Bandung Digelarnya Pelatihan Kewirausahaan, Bahasa Jepang dan Korea
Dukung Keandalan Infrastruktur Ketenagalistrikan, PLN Indonesia Power UBP Saguling Rehab Jalan PLTA Cikalong
Keluarga Pasien VVIP Rumah Sakit yang Bawa Kendaraan Seharusnya tidak Bayar Parkir
Pelantikan PPPK dan Serahkan SK CPNS Formasi 2024, Wali Kota Tekankan Kualitas Pelayanan Publik
“Kontroversi” Pembelanjaan Mobil Dinas DPRD Dalam Situasi Darurat APBD
*Peringatan Hari Jadi ke-384, Bupati Bandung Ajak Masyarakat Tidak Lupakan Jasa Para Pendahulu*

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 10:33

Etika Moral , Reputasi Eksekutif dan Legislatif Kuningan Jadi Sorotan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 21:10

*Koperasi Merah Putih Siap Dukung Kemandirian Ekonomi Desa di Kabupaten Bandung*

Rabu, 16 April 2025 - 21:03

Ini Harapan Bupati Bandung Digelarnya Pelatihan Kewirausahaan, Bahasa Jepang dan Korea

Rabu, 16 April 2025 - 12:16

Dukung Keandalan Infrastruktur Ketenagalistrikan, PLN Indonesia Power UBP Saguling Rehab Jalan PLTA Cikalong

Rabu, 16 April 2025 - 11:31

Keluarga Pasien VVIP Rumah Sakit yang Bawa Kendaraan Seharusnya tidak Bayar Parkir

Berita Terbaru