Legislator Hen Hen Asep Suhendar Akhir Reses di Cisondari Garis Bawahi Aspirasi Kartu Tani

- Pewarta

Sabtu, 4 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

H. Hen Hen Asep Suhendar ( kemeja hitam) saat menyampaikan sambutan pafa giat reses masa sidang I tahun 2021   di GOR Serbaguna Desa  Cosondari Kecamatan Pasirjambu Kab. Bandung, Sabtu ( 4/12)  poto -Lee

H. Hen Hen Asep Suhendar ( kemeja hitam) saat menyampaikan sambutan pafa giat reses masa sidang I tahun 2021 di GOR Serbaguna Desa Cosondari Kecamatan Pasirjambu Kab. Bandung, Sabtu ( 4/12) poto -Lee

PASIRJAMBU Kontroversinews.com – Anggota DPRD Kabupaten Bandung dari Fraki PDI Perjuangan, Hen Hen Asep Suhendar mengakhiri reses masa sidang I tahun 2021 mengunjungi konstituennya di Desa Cosindari Kecamatan Pasirjambu Kab. Bandung.

Meski langit Pasirjambu menurunkan hujan, namun tak kurang dari 125 undangan hadir untuk menyampaikan aspirasi di GOR Serbaguna desa tersebut, Sabtu (4/12/21).

“Ini hari terakhir, titik keempat reses saya. Kemarin kita di Margamulya, Alamendah, dan di Dwiki Ciwidey. Sekarang di Cisondari. Dalam reses kali ini prioritasnya akselerasi penguatan ekonomi kerakyatan. Mudah-mudahan muncul. Kemarin dilihat dan dievaluasi memang muncul bantuan KUKM, bantuan ternak, tani dan sebagianya,” kata Hen Hen di sela reses.

Ia menambahkan, karena pandemi COVID-19, ekonomi terdampak kenceng, sehingga perlu bersama-sama melakukan penguatan ekonomi.

Banyak hal yang diaspiraaikan masyarakat Pasirjambu, dari masalah infrastuktur, pendidikan, dan pemulihan ekonomi pasca pandemi. Terhadap aspirasi tersebut, Hen Hen tentu menampungnya dan akan menjadi bahan rapat di komisi.

Salah satu aspirasi yang digaris bawahi yakni aspiraai dari Kepala Desa Cisondari, Dudi Wiwaha mengenai pengadaan Kartu Tani yang belum bisa cair atau di rasakan oleh masyarakat , dan Akses jalan yang ada di pasirjambu khususnya di Desa Cisondari, padahal Perda perlindungan petani di kabupaten Bandung sudah diterbitkan. Aspiraai ini akan menjadi bahan rapap di Flraksi.

Berita Terkait

Bupati Bandung Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Program Kampung Bedas dan Simpel Bedas
Berlibur di Dusun Stroberi, Menikmati Keindahan Alam Sambil Memetik Sendiri Buah Stroberi
LPKN Soroti Dugaan Ketidaksesuaian Pelaksanaan Revitalisasi PKBM Atta Awun
SMSI Gelar Jumat Berkah, Bagikan 50 Paket Lebih Nasi Padang Ke Dhuafa, Ojeg dan Penjaga Perlintasan Rel Kereta Api
Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah
Dadang Supriatna Tuai Pujian, Program MBG Bandung Dianggap Sukses
Dugaan Monopoli Revitalisasi di SMAN 1 Asjap, Kepala Sekolah Bungkam Saat Diminta Klarifikasi
KARNAVAL BUDAYA HARUS SESUAI INSTRUKSI KEMENDAGRI
Tag :

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:39

Bupati Bandung Dorong Kemandirian Ekonomi Lewat Program Kampung Bedas dan Simpel Bedas

Senin, 6 Oktober 2025 - 18:38

Berlibur di Dusun Stroberi, Menikmati Keindahan Alam Sambil Memetik Sendiri Buah Stroberi

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 15:04

LPKN Soroti Dugaan Ketidaksesuaian Pelaksanaan Revitalisasi PKBM Atta Awun

Jumat, 3 Oktober 2025 - 17:41

Proyek Hotmix di RW 05 Desa Pangguh Diduga Bermasalah

Jumat, 3 Oktober 2025 - 15:21

Dadang Supriatna Tuai Pujian, Program MBG Bandung Dianggap Sukses

Berita Terbaru