Ratusan Pelajar dan Santri Ikut Gebyar Vaksinasi COVID 19, Hari Santri di Kecamatan Ciwidey

- Pewarta

Selasa, 19 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Camat Ciwidey H. Karyadi Raharjo A, AP., M.Si, bersama Kapolsek Ciwidey AKP. Hadi Mulyana SH.MH, saat menijau pelaksanaan Vaksin COVID-19 di MTS Yamisa Komplek Mesjid Agung Ciwidey Desa Ciwidey Kecamatan Ciwidey, Selasa (19/10) Fhoto || Lee

Camat Ciwidey H. Karyadi Raharjo A, AP., M.Si, bersama Kapolsek Ciwidey AKP. Hadi Mulyana SH.MH, saat menijau pelaksanaan Vaksin COVID-19 di MTS Yamisa Komplek Mesjid Agung Ciwidey Desa Ciwidey Kecamatan Ciwidey, Selasa (19/10) Fhoto || Lee

 

CIWIDEY  KONTROVERSINEWS.COM– Kolaborasi Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam), hari ini, Selasa (19/10/2021) melaksanak Gebyar Vaksinasi COVID 19, Hari Santi tahun 2021. bertempat di MTS Yamisa Komplek
Mesjid Agung Ciwidey Desa Ciwidey Kecamatan Ciwidey, Kabupaten Bandung

Camat Ciwidey H. Karyadi Raharjo A.AP. M.Si, mengatakan bersyukur capaian vaksinasi COVID-19 di kecamatannya sudah mencapai 44 persen. Di Kecamatan Ciwidey ada 7 desa dan yang belum melaksanakan gebyar vaksin dua desa, yaitu Desa Nengkelan dengan Desa Ciwidey.

Bahkan untuk Desa Panyocokan dalam minggu-minggu ini sudah masuk ke dusun-dusun secara jemput bola. “Hanya memang ada sedikit kendala, di dusun, ditargetkan 500 per dusun ternyata sudah warga banyak yang sudah divaksin,” kata camat.

Kapolsek Ciwidey AKP H. Hadi Mulyana SH, MH mengatakan, vaksinasi Presisi dalam rangka hari santri ini dengan sasaran 550 orang.

Di wilayah hukum Polsek Ciwidey, kata Hadi Mulyana, sudah mengeluarkan sekitar 5000 dosis. “Dari tanggak 27 Juni 2021 sampai sekarang kita terus gencar melaksanakan vaksinasi. Capaian vaksinasi sudah 60 persen, ” katanya.

Hadi Mulyana bersyukur animo masyarakat kini makin tinggi. “Sekarang malahan kita yang keteteran . Seperti kemarin kita mengadakan di Desa Sukaweming target 1500 yang datang 1600 lebih, ” ujarnya.

Hadi Mulyana menyampaikan terimakasih kepada masyarakat atas partisipasinya. Karena partipasi masyarakat vaksinasi bisa sukses.

Sementara menurut , Ketua Panitia Pelaksana Gebyar Vaksinasi Hari Santri Deden Topiq Hidayat, mengatakan kegiatan ini diselenggarakan di Al-Amanah dengan target 500 orang pelajar. Namun banyak warga yang mesih antusias untuk divaksin.

“Ada tiga sekolah yang mengikuti vaksinasi yang difokuskan pelajaran dan santri . Alhamdulillah bisa berjalan dengan lancar, ” katanya Taufik. ( Lily Setiadarma )

Berita Terkait

Diduga Tidak Transparan, Sekdes Cimanglid Blokir Akses Konfirmasi Terkait Dana Desa
Wali Kota Dorong TP PKK Hadirkan Inovasi dan Manfaat Nyata untuk Warga
Wali Kota Tegaskan Dukungan pada Revitalisasi dan Digitalisasi Pendidikan 2026
Sinergi Antardaerah, Pemkot Cirebon Dorong Efisiensi Distribusi Melalui Program Gapura Pangan
Pemkot Cirebon Ajak Masyarakat Wujudkan Kesehatan Dimulai dari Diri Sendiri
Kinerja Kaban BPKAD Kuningan Dipertanyakan…….????
DPK APKLINDO Kota Cirebon 2025–2030 Resmi Dilantik, Wakil Wali Kota: Layanan Kebersihan Cerminan Wajah Kota
Pemkot Cirebon Dukung Perlindungan Hukum bagi Guru melalui Pendekatan Restorative Justice

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 21:26

Diduga Tidak Transparan, Sekdes Cimanglid Blokir Akses Konfirmasi Terkait Dana Desa

Minggu, 16 November 2025 - 11:27

Wali Kota Dorong TP PKK Hadirkan Inovasi dan Manfaat Nyata untuk Warga

Minggu, 16 November 2025 - 11:26

Wali Kota Tegaskan Dukungan pada Revitalisasi dan Digitalisasi Pendidikan 2026

Rabu, 12 November 2025 - 18:24

Sinergi Antardaerah, Pemkot Cirebon Dorong Efisiensi Distribusi Melalui Program Gapura Pangan

Rabu, 12 November 2025 - 18:23

Pemkot Cirebon Ajak Masyarakat Wujudkan Kesehatan Dimulai dari Diri Sendiri

Berita Terbaru