Laporkan Nicholas Sean ke Polisi, Ayu Thalia Pansos?

- Pewarta

Rabu, 1 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ayu Thalia

Ayu Thalia

Kontroversinews.com –  Ayu Thalia laporkan Nicholas Sean, putra sulung Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok terkait penganiayaan ke Polsek Penjaringan Jakarta Utara pada 28 Agustus 2021.

Ahmad Ramzy, kuasa hukum Nicholas Sean menyebut hal itu tidak pernah dilakukan oleh kliennya. Bahkan pihaknya punya bukti untuk membantah semua tuduhan selebgram yang kerap disapa Thata Anma.

Ramzy menduga menduga Ayu Thalia pansos agar lebih dikenal publik. “Dugaan saya sih pansos, apalagi ini Selebgram,” ungkap Ahmad Ramzy saat ditemui di Polda Metro Jaya Selasa (31/8/2021).

Ia juga menegaskan bahwa Nicholas Sean tidak punya hubungan spesial dengan Ayu Thalia.

Ia hanya sering bertemu karena suka berkujung ke showroom milik Rudy Salim. Sementara Thata Anma disebutnya sebagai SPG di showroom tersebut.

Terkait luka di kedua kaki Ayu Thalia juga dipertanyakan oleh Ahmad Ramzy. Ia merasa ada yang janggal dari hal tersebut.

“”Kalau lihat buktinya seolah-olah ditarik, ditarik artinya kan diseret. Nanti kita lihat visumnya kita akan dalami. Kalau lukanya cuma disini aja (nunjuk lutut) dia menjatuhkan diri. Kalau ditarik itu harusnya dari bawah sampai atas (luka). Beda bentuk tarikan dengan jatuh,” kata Ahmad Ramzy.***As

Berita Terkait

Polres Cirebon Kota Ungkap Home Industry Tembakau Sintetis, Amankan Pelaku dan Barang Bukti
Satres Narkoba Polres Ciko Berhasil Ungkap Terduga Penyalahgunaan Sabu
Gerak Cepat Polres Brebes: Kasus Pembunuhan Driver Online Terungkap
Sidang Lanjutan Kasus Korupsi DPKPP Kabupaten Cirebon, PPTK Ngaku Ditekan Kadis, Adil : Itu Tidak Benar
Sat Reskim Polres Cirebon Kota Tangkap Cepat Pelaku Kekerasan dan Pengrusakan yang Viral di Medsos
Satresnarkoba Polres Kota Tangkap Pengedar Obat Keras Tanpa Izin Edar
Satresnarkoba Polres Cirebon Kota Gelar Operasi Miras di Sejumlah Titik, Puluhan Botol Disita
Kades dan Kaur Gunungaci Terseret Kasus Korupsi BLT, Akhirnya Masuk Bui!

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:02

Polres Cirebon Kota Ungkap Home Industry Tembakau Sintetis, Amankan Pelaku dan Barang Bukti

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:36

Satres Narkoba Polres Ciko Berhasil Ungkap Terduga Penyalahgunaan Sabu

Rabu, 26 November 2025 - 20:00

Gerak Cepat Polres Brebes: Kasus Pembunuhan Driver Online Terungkap

Jumat, 21 November 2025 - 15:07

Sidang Lanjutan Kasus Korupsi DPKPP Kabupaten Cirebon, PPTK Ngaku Ditekan Kadis, Adil : Itu Tidak Benar

Minggu, 19 Oktober 2025 - 20:20

Sat Reskim Polres Cirebon Kota Tangkap Cepat Pelaku Kekerasan dan Pengrusakan yang Viral di Medsos

Berita Terbaru