PT Geo Dipa Beri Bantuan Pendidikan Bagi Ratusan Siswa di Tiga Desa

- Pewarta

Jumat, 6 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pihak Geo Dipa Energi Unit Patuha diwakili yang oleh Agung Maulana bersama Public Relation Maria Rachmawati,  saat  menyerahkan bantuan pendidikan berupa peralatan sekolah dan uang tunai di Desa Sugih Mukti Kecamatan Pasirjambu Kabupaten Bandung, Jumat (6/8), Photo || Lee.

Pihak Geo Dipa Energi Unit Patuha diwakili yang oleh Agung Maulana bersama Public Relation Maria Rachmawati, saat menyerahkan bantuan pendidikan berupa peralatan sekolah dan uang tunai di Desa Sugih Mukti Kecamatan Pasirjambu Kabupaten Bandung, Jumat (6/8), Photo || Lee.

PASIRJAMBU (Kontroversinews.com) — Sebanyak 300 siswa SD dan SMP berpestasi mendapat bantuan pendidikan untuk keberlangsungan kegiatan belajar mengajar (KBM) di tengah pandemi covid-19. Bantuan tersebut, dari PT Geo Dipa Energi ( Persero) Unit Patuha.

Ratusan siswa penerima bantuan itu berasal Desa Sugihmukti Kecamatan Pasirjambu, Desa Alamendah Kecamatan Rancabali , dan Desa Panundaan, Kecamatan Ciwidey Kabupten Bandung.

Kepala Divisi Public Relation PT Geo Dipa Energi Unit Patuha, Agung Maulana, mengatakan, bantuan yang diberikan kepada siswa dari 3 desa yakni 100 santunan dan 20 siswa berprestasi dari Desa Sugihmukti, Kecamatan Pasirjambu , 90 santunan, dan 18 siswa berprestasi dari Desa Alamendah Kecamatan Rancabali, serta 60 santunan dan 12 siswa berprestasi dari Desa Panundaan Kecamatan Ciwidey.

Agung Maulana menyebutkan, tiap tahun PT Geo Dipa rutin menggelar kegiatan seperti ini, sebagai upaya membantu masyarakat, terutama para siswa dalam bidang pendidikan.

Berita Terkait

Wali Kota Sebut DWP Pilar Utama Ketahanan Keluarga di Era Digital
Sejak Berdiri, Yayasan Pendidikan AMS Dinilai Kurang Mendapat Perhatian Dinas Pendidikan
Wakil Wali Kota : Guru Harus Terus Belajar, Mengajar dengan Hati, dan Berani Berinovasi
Pembangunan Ruang Kelas Rampung, PKBM ATTA AWUN Apresiasi Program Revitalisasi Pemerintah
Pendidikan Politik Bagi Pelajar, Tumbuhkan Generasi Kritis dan Berintegritas
Sekdis Disdik Jabar Tegas: Kepala Sekolah Penyimpang Dana BOS Akan Ditindak
Wakil Bupati Hadiri Peresmian PAUD KB Karangkamulyan, Dukung Pendidikan Anak Usia Dini
SPMB SMPN 1 Ciwidey 2025: 460 Siswa Diterima dari Kuota 484 Kursi
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:30

Wali Kota Sebut DWP Pilar Utama Ketahanan Keluarga di Era Digital

Minggu, 14 Desember 2025 - 16:50

Sejak Berdiri, Yayasan Pendidikan AMS Dinilai Kurang Mendapat Perhatian Dinas Pendidikan

Kamis, 4 Desember 2025 - 08:37

Wakil Wali Kota : Guru Harus Terus Belajar, Mengajar dengan Hati, dan Berani Berinovasi

Senin, 1 Desember 2025 - 18:03

Pembangunan Ruang Kelas Rampung, PKBM ATTA AWUN Apresiasi Program Revitalisasi Pemerintah

Kamis, 13 November 2025 - 19:37

Pendidikan Politik Bagi Pelajar, Tumbuhkan Generasi Kritis dan Berintegritas

Berita Terbaru