Vandiko Gultom dan Wakil Bupati Martua Sitanggang Inginkan Samosir Wilayah Bebas Korupsi

- Pewarta

Selasa, 27 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Apel gabungan perdana di halaman kantor Bupati Samosir, Pangururan, Kabupaten Samosir, Selasa (27/4/2021).

Apel gabungan perdana di halaman kantor Bupati Samosir, Pangururan, Kabupaten Samosir, Selasa (27/4/2021).

SAMOSIR (Kontroversinews.com) – Bupati terpilih Vandiko Timoteus Gultom bersama Wakil Bupati Martua Sitanggang pimpin Apel gabungan perdana di halaman kantor Bupati Samosir, Pangururan, Kabupaten Samosir, Selasa (27/4/2021).

Apel gabungan tersebut dihadiri oleh seluruh pimpinan OPD serta para ASN yang ada di Kabupaten Samosir.

Dalam sambutannya, Bupati Samosir mengajak seluruh ASN agar melakukan sinergitas untuk menjadikan Samosir sejahtera.

“Sesungguhnya kehadiran kita adalah sebagai pelayan masyarakat, saya ingin wilayah kabupaten Samosir jadi wilayah yang bebas korupsi,” ujar Bupati Samosir Vandiko Timoteus Gultom.

Dia ingin dalam sistem pemerintahan yang pro perubahan dimaksud agar para ASN loyal dalam melayani masyarakat.”Bapak ibu tidak perlu terlalu loyal kepada kami, tapi kami meminta kepada bapak dan ibu agar loyal kepada masyarakat,” ungkapnya.

Demikian juga dengan Wakil Bupati Samosir Martua Sitanggang, Dia berharap kinerja nyata dari para ASN yang ada dijajaran Pemerintah kabupaten Samosir.Dia tidak menginginkan ada yang ambil muka kepada Bupati dan Wakil Bupati.

Dia berharap supaya seluruh ASN dapat mengerjakan apa yang menjadi program Visi dan Misi Bupati dan Wakil Bupati pada saat kampanye.(ps)

Berita Terkait

Menhut Tegaskan Komitmen Pemerintah dalam Pengelolaan Hutan Lestari
Gubernur Sumut Ingin Perluas Kerja sama dengan Guangdong RRT
Kemdagri Dorong Pemda Tanam Komoditas Strategis Kendalikan Inflasi
Gubernur NTB Beri Atensi Harga Padi dan Jagung sesuai HPP
Gerakan Wisata Bersih jadikan Labuan Bajo destinasi berkualitas
SIM Keliling Jumat ini masih tersedia di mal hingga kampus 
BTNK Mencatat 14.949 Kunjungan Selama Libur Lebaran 2025
Kemenhub Tekankan Keselamatan Penerbangan pada Festival Balon Udara

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 15:55

Menhut Tegaskan Komitmen Pemerintah dalam Pengelolaan Hutan Lestari

Selasa, 15 April 2025 - 09:36

Gubernur Sumut Ingin Perluas Kerja sama dengan Guangdong RRT

Selasa, 15 April 2025 - 09:35

Kemdagri Dorong Pemda Tanam Komoditas Strategis Kendalikan Inflasi

Senin, 14 April 2025 - 10:48

Gubernur NTB Beri Atensi Harga Padi dan Jagung sesuai HPP

Minggu, 13 April 2025 - 13:27

Gerakan Wisata Bersih jadikan Labuan Bajo destinasi berkualitas

Berita Terbaru