Truk Logistik Padati Pelabuhan Merak Jelang Ramadan

- Pewarta

Rabu, 7 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto/antara)

(Foto/antara)

CILEGON (Kontroversinews.com) – Ratusan truk logistik memadati Pelabuhan Merak, Kecamatan Pulomerak, Kota Cilegon, Rabu (7/4/2021). Truk-truk dengan berbagai muatan logistik dan kendaraan bermotor itu mengantri di sejumlah area parkir dermaga Pelabuhan Merak.

Kapolsek Kawasan Pelabuhan Merak AKP Deden Komarudin menjelaskan, antrean sudah terjadi sejak pukul 08.00 Wib, diperkirakan truk tersebut akan mendistribusikan berbagai logistik ke daerah-daerah di Sumatera.

Dijelaskan Deden, antrean kendaraan juga terjadi di Dermaga Eksekutif Pelabuhan Merak, namun, kendaraan yang antre di dermaga yang terletak berdekatan dengan Terminal Terpadu Merak tersebut bukan kendaraan angkutan barang, tapi kendaraan pribadi.

“Bus dan truk juga ada yang masuk, tapi mayoritas kendaraan pribadi,” ujar Deden dikutip dari okezone, Rabu (7/5/2021).

Antrean kendaraan mengular dari dermaga hingga pintu masuk dermaga eksekutif.

Ia menduga lonjakan kendaraan itu didorong oleh hampir tiba nya bulan Ramadhan.

Kemudian, menjelang angkutan Lebaran 2021, PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Merak sebagai pengelola pelabuhan tidak mengoperasikan dermaga IV karena sedang dalan perbaikan.

“Perbaikan jembatan buat menghubungkan ke kapal, persiapan jelang angkutan Lebaran,” ujarnya.

Berita Terkait

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari
Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota
Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027
Wujudkan Proteksi Kesehatan Paripurna, Kota Cirebon Raih Penghargaan Nasional UHC Awards 2026
Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional
Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat
Kecamatan Dayeuhkolot Matangkan Persiapan Program Makan Bergizi Gratis
AKBP Eko Munarianto Resmi Jabat Wakapolresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:31

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:05

Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:04

Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:32

Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:31

Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat

Berita Terbaru