Rezytia Prasaja (Ezy) Kembali Terpilih Sebagai Ketua IJTI Korda Bandung , Secara Aklamasi

- Pewarta

Kamis, 9 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua IJTI Korda Bandung, Rezytia Prasaja ( Ezy), saat menyampaikan sambutan  di Hotel Grand Sunshine, Soreang, Kabupaten Bandung, kamis (9/9).

Ketua IJTI Korda Bandung, Rezytia Prasaja ( Ezy), saat menyampaikan sambutan di Hotel Grand Sunshine, Soreang, Kabupaten Bandung, kamis (9/9).

SOREANG (Kontroversinews.com) – Bertempat di ruang Angklung Hotel Grand Sunshine, Soreang, Kabupaten Bandung, kamis (9/9/2021) siang, sejumlah jurnalis televisi yang tergabung ke dalam Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia Korda Bandung Raya, menggelar Musyawarah Koordinator Daerah atau Muskorda yang Ke-2.

Kegiatan tiga tahunan ini, dibuka dan dihadiri langsung oleh Bupati Bandung, HM. Dadang Supriatna. Turut hadir dalam kesempatan ini Kasubag Humas Polresta Bandung yang mewakili Kapolresta Bandung, Kombes Pol Hendra Kurniawan, karena berhalangan hadir.

Dalam pidatonya, Bupati Bandung, Dadang Supriatna, mengaku sudah menjalin sinergitas strategis yang sangat baik bersama IJTI, bahkan sebelum dirinya terpilih menjadi Orang nomor satu di Kabupaten Bandung, “sebetulnya jauh sebelum saya jadi Bupati pun saya sudah kenal dan merangkul beberapa rekan media, bukan hanya wartawan televisi saja, tapi hampir semua”, ungkapnya.

Kang DS, sapaan akrab Dadang Supriatna, juga menyampaikan harapan dirinya agar Jurnalis di Kabupaten Bandung bisa ikut serta berperan dalam pembangunan wilayah terluas ke-4 di Jawa Barat ini. “Ya semoga kedepannya IJTI bisa semakin profesional, dan ikut serta membangun Kabupaten Bandung, melalui pemberitaan program-program pemerintah daerah”, tuturnya.

Berita Terkait

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari
Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota
Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027
Wujudkan Proteksi Kesehatan Paripurna, Kota Cirebon Raih Penghargaan Nasional UHC Awards 2026
Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional
Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat
Kecamatan Dayeuhkolot Matangkan Persiapan Program Makan Bergizi Gratis
AKBP Eko Munarianto Resmi Jabat Wakapolresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:31

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:05

Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:04

Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:32

Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:31

Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat

Berita Terbaru