Ramadhan Barokah, Kapolsek Cimaung Bersama Bhayangkari Ranting Cimaung Laksanakan Pembagian Takjil

- Pewarta

Kamis, 27 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAB. BANDUNG ( Kontroversinews ) – Di bulan suci Ramadhan 1446 Hijriyah, bulan yang penuh berkah ini, Kepolisian sektor (Polsek) Cimaung Polresta Bandung bersama Bhayangkari Ranting Cimaung menyelenggarakan kegiatan berbagi takjil kepada pengendara roda 2 dan roda 4 serta masyarakat sekitar yang melintas di depan Pos Pam SPBU Cikalong Kecamatan Cimaung, Kabupaten Bandung.

Kapolresta Bandung Kombes Pol Aldi Subartono S.H., S.IK., M.H., CPHR melalui Kapolsek Cimaung Ipda Budi Ma’mun.S.H., mengatakan ” Alhamdulillah, pada Hari Selasa Sore tanggal 25 maret 2025, jajaran Polsek Cimaung Polresta Bandung bersama Bhayangkari ranting Cimaung melaksanakan kegiatan pembagian takjil sebanyak 100 Pack Snack kepada pengguna kendaraan roda 2 dan 4 serta masyarakat sekitar yang melintas di depan Pospam,” Katanya.

Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Bhayangkari Ranting Cimaung kepada masyarakat dan Insya Allah kegiatan bagi bagi takjil ini akan rutin dilaksanakan selama bulan suci Ramadhan 1446 Hijriyah”. Katanya

Kapolsek Cimaung juga berharap Semoga dengan adanya kegiatan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah puasa. Pungkas Ipda Budi Ma’mun.S.H.

Sumber : Humas Polsek Cimaung

Berita Terkait

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari
Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota
Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027
Wujudkan Proteksi Kesehatan Paripurna, Kota Cirebon Raih Penghargaan Nasional UHC Awards 2026
Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional
Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat
Kecamatan Dayeuhkolot Matangkan Persiapan Program Makan Bergizi Gratis
AKBP Eko Munarianto Resmi Jabat Wakapolresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:31

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:05

Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:04

Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:32

Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:31

Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat

Berita Terbaru