Luhut Ke Samosir, Pantau Proyek Pendukung KSPN.

- Pewarta

Sabtu, 13 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samosir kontroversinews.
Luhut Ke Samosir, Pantau Proyek Pendukung KSPN Menteri Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan didampingi Bupati Samosir Rapidin Simbolon, mengunjungi perkampungan Huta Siallagan.
Menteri Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan berkunjung ke Kab. Samosir memantau proyek pendukung Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN). Jumat, (12/2/2021)

Rombongan Menteri yang menaiki kapal Ferry Kaldera Toba, kapal ferry baru di kawasan Danau Toba, di sambut Bupati Samosir Rapidin Simbolon didampingi Kapolres Samosir AKBP Josua Tampubolon, di pelabuhan penyeberangan Ferry Ambarita, Kec. Simanindo.

Kabupaten Samosir salah satu kabupaten yang masuk dalam kawasan danau toba yang ditetapkan pemerintah sebagai KSPN dari 5 (lima) daerah super prioritas.

Daftar perjalanan Luhut direncanakan, akan mengunjungi pembangunan pelabuhan Ambarita, kampung Sialagan. Pelabuhan Simanindo, perkampungan ulos Huta Raja, pembangunan jembatan Tano ponggol dan Sigulatti.

Diperkampungan Huta Siallagan rombongan disambut masyarakat dan Raja Huta Siallagan. Luhut juga meninjau kesiapan pembangunan di perkampungan Siallagan.(ps)

Berita Terkait

Sultan Sepuh: Jangan Gunakan Nama Ibadah untuk Legalkan Pelanggaran Cagar Budaya
Distribusi Air Bermasalah, Gubsu dan Bupati Samosir Tinjau Langsung PDAM Tirtanadi
Gubsu Bobby Nasution Serahkan Aset Rumah Dinas Bupati Kepada Pemkab Samosir
Pemkab Samosir Gelar Rapat Kedua Penyusunan Naskah Akademik Ranperda Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
Bupati Samosir Ikuti Upacara HUT Bhayangkara ke- 79 Tahun 2025 Polres Samosir
Anita Girsang Dibidik Media Tanpa Bukti: Di Mana Etika Jurnalisme?
Klaim Eks Pendopo Kuningan Disorot, Laskar Kuda Putih Bela Sultan
Kapolda Sumut Bersama Bupati dan Wakil Bupati Samosir Panen Jagung Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 11:33

Sultan Sepuh: Jangan Gunakan Nama Ibadah untuk Legalkan Pelanggaran Cagar Budaya

Senin, 7 Juli 2025 - 22:21

Distribusi Air Bermasalah, Gubsu dan Bupati Samosir Tinjau Langsung PDAM Tirtanadi

Senin, 7 Juli 2025 - 10:38

Gubsu Bobby Nasution Serahkan Aset Rumah Dinas Bupati Kepada Pemkab Samosir

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:43

Pemkab Samosir Gelar Rapat Kedua Penyusunan Naskah Akademik Ranperda Tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani

Selasa, 1 Juli 2025 - 12:56

Bupati Samosir Ikuti Upacara HUT Bhayangkara ke- 79 Tahun 2025 Polres Samosir

Berita Terbaru