Jokowi Beri Tunjangan Kinerja PNS-nya Sandiaga Uno, Berapa?

- Pewarta

Senin, 21 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga.

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan tunjangan kinerja (tukin) untuk pegawai negeri sipil di lingkungan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) yang dipimpin oleh Sandiaga Uno.

Hal ini tertuang pada Peraturan Presiden nomor 54 tahun 2021, Senin (21/6/2021).

Pasal 2 ayat 2 menyebutkan tunjangan kinerja diberikan setelah mempertimbangkan penilaian reformasi birokrasi, capaian kinerja organisasi dan individu.

Besaran tukin akan diberikan sesuai jenjang jabatan. Menteri akan mendapatkan 150% dari tukin jabatan tertinggi di instansi tersebut dan terhitung sejak Januari 2020. Sementara pajak penghasilan akan dibebankan ke APBN.

Reformasi birokrasi menjadi kewajiban yang harus dilaksanakan. Menteri bertugas untuk memastikan itu berjalan, termasuk monitoring dan evaluasi.

Mengutip dari CNBC Indonesia, ketentuan lebih lanjut akan diatur pada peraturan menteri. Perpres ditetapkan pada 8 Juni 2021 dan diundangkan pada waktu yang sama.

Dalam lampiran perpres disertakan besaran tukin dari yang terbesar Rp 33,2 juta untuk jenjang tertinggi dan Rp 2,5 juta untuk yang terendah.***AS

Berita Terkait

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari
Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota
Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027
Wujudkan Proteksi Kesehatan Paripurna, Kota Cirebon Raih Penghargaan Nasional UHC Awards 2026
Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional
Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat
Kecamatan Dayeuhkolot Matangkan Persiapan Program Makan Bergizi Gratis
AKBP Eko Munarianto Resmi Jabat Wakapolresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:31

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:05

Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:04

Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:32

Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:31

Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat

Berita Terbaru