Cara Instan dan Efektif Basmi Rumput Liar Membandel

oleh
ilustrasi rumput liar
  1. Menutup Bagian Tertentu
    Cara basmi rumput liar yang terakhir ini perlu kalian coba jika gulma tetap tumbuh dan sulit hilang. Apabila anda mendapati gulma atau rumput liar ini tumbuh pada bagian paving maupun bagian konblok halaman anda, cara yang dapat anda lakukan adalah dengan cara menutup bagian tersebut dengan semen. Hal ini bertujuan untuk mencegah tanaman tersebut kembali tumbuh.

Sebelum membahas lebih jauh tentang cara memberantas rumput liar, perlu anda ketahui bahwa tanaman liar tersebut terbagi menjadi beberapa jenis.

Mengutip dari Suara.com, berikut adalah jenis-jenis gulma atau rumput liar yang perlu anda ketahui:

  1. Gulma Rumput (Grasses)
    Jenis gulma yang pertama adalah grasses, jenis gulma ini memiliki bentuk batang yang agak bulat, sedikit pipih dan memiliki rongga.
  2. Gulma Teki-tekian (Sedges)
    Jenis gulma kedua ini memiliki bentuk antara bulat dan segitiga, yang membedakannya dengan gulma rumput adalah tidak adanya rongga pada gulma ini. Susunan daun gulma sedges terbagi menjadi tiga deret dan tidak memiliki lidah daun.
  3. Gulma Pakisan (Fern)
    Contoh dari gulma pakisan adalah pakis kadal (Dryopteris aridus), pakis Kinca (Nephrolepis biserrata), dan paku pedang (Nephrolepis exaltata).
  4. Gulma Daun Lebar (Broad Leaves)
    Jenis gulma yang terakhir adalah daun lebar, umumnya jenis gulma ini akan tumbuh saat mendekati masa panen. Gulma daun lebar memiliki ciri daun yang lebar dengan tulang daun yang menyerupai jala.

Demikian adalah ulasan tentang cara basmi rumput liar secara instan dan efektif. Semoga dengan adanya informasi ini dapat anda jadikan sebagai sumber referensi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *