Dekranasda Kab. Kuningan Periode 2019-2023 Dilantik Bupati

- Pewarta

Minggu, 30 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kuningan | Kontroversinews.-Bupati Lantik Pengurus Dekranasda Periode 2019=2023 BUPATI Kuningan H. Acep Purnama melantik pengurus Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Kuningan, Periode 2019-2023, di Pendopo Kabupaten Kuningan, Jumat (21/6/2019).

Dalam sambutannya ia mengatakan, peran Dekranasda sangat strategis, terutama dalam menggerakan sektor ekonomi potensial berbasis masyarakat sekaligus merupakan salah satu langkah untuk membuka peluang usaha bagi masyarakat dibidang kerajinan, kesenian dan kuliner khas Kabupaten Kuningan.

“Saya mengharapkan Dekranasda dapat merangkul seluruh masyarakat yang memiliki minat dan perhatian dibidang kerajinan, sehingga bidang seni dan kerajinan dapat dikembangkan optimal, Dengan terbentuknya kepengurusan baru Dekranasda Kabupaten Kuningan, diharapkan lebih bersinergi dengan pemerintah daerah serta selalu berupaya untuk menggali potensi perajin yang ada di Kabupaten Kuningan untuk berperan aktif dalam pengembangan ekonomi kreatif.

Sementara, kepengurusan Dekranasda Kabupaten Kuningan yaitu Pembina Bupati Kuningan, Penasehat Wakil Bupati Kuningan dan Sekda Kuningan, Ketua Hj. Ika Acep Purnama, Wakil Ketua Yoana Ridho Suganda, Ketua Harian Asisten Pembangunan Kabupaten Kuningan, Wakil Ketua Harian Ny. Ela Dian Rachmat Yanuar, Sekretaris Kepala Bagian Perekonomian Setda, Wakil Sekretaris I Kasubag Sarana Perekonomian Setda, Wakil Sekretaris II Hj. Kanti Afif, Bendahara Kabag Keuangan dan Sarana Setda dan Wakil Bendahara II Hj. Titin Suartini.

Selanjutnya Bidang Daya Saing Produk yaitu Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Kuningan, Kordinator Ketua Kadin, Bidang Pameran dan Kerjasama Luar Negeri Kepala Dinas Penanaman Modal dan PTSP Kabupaten Kuningan serta bidang Manajemen Usaha Kepala Dinas KUKM Kabupaten Kuningan.(d.setiawan)

Berita Terkait

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari
Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota
Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027
Wujudkan Proteksi Kesehatan Paripurna, Kota Cirebon Raih Penghargaan Nasional UHC Awards 2026
Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional
Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat
Kecamatan Dayeuhkolot Matangkan Persiapan Program Makan Bergizi Gratis
AKBP Eko Munarianto Resmi Jabat Wakapolresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:31

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:05

Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:04

Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:32

Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:31

Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat

Berita Terbaru