Wafer Berisi Silet di Jember, Pelaku Terancam 15 Tahun Penjara

- Pewarta

Rabu, 4 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

pelaku ilustrasi

pelaku ilustrasi

JEMBER (Kontroversinews.com) – Pelaku pemberi wafer berisi potongan silet kepada anak-anak di Jember, Jawa Timur ditangkap polisi.

Polisi menetapkan Agan Bambang Herlambang (43) sebagai tersangka. Dia diamankan polisi di depan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Soebandi Jember.

“Kita terapkan Pasal 204 KUHP tentang mengedarkan mengedarkan barang berbahaya, dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara,” tutur Kasat Reskrim Polres Jember AKP Komang Yogi Arya Wiguna dilansir dari merdeka.com, Rabu (4/8).

Polisi juga mnggedah rumah pelaku. Dalam penggeledahan di rumah itu, polisi menemukan bahan dan alat yang digunakan untuk menghancurkan silet, paku, seng dan besi untuk dicampurkan dalam wafer.

Pelaku sudah melakukan aksinya 10 kali dan yang terakhir dilakukan pada hari hari Sabtu (31/07) sekira pukul 10.30 Wib di Jalan Cempedak. Pelaku hendak memberi wafer ke anak berusia 6 tahun yang sedang bermain di dekat rumahnya. Namun anak itu tidak menerima karena tidak kenal.

Berita Terkait

Polres Cirebon Kota Ungkap Home Industry Tembakau Sintetis, Amankan Pelaku dan Barang Bukti
Satres Narkoba Polres Ciko Berhasil Ungkap Terduga Penyalahgunaan Sabu
Gerak Cepat Polres Brebes: Kasus Pembunuhan Driver Online Terungkap
Sidang Lanjutan Kasus Korupsi DPKPP Kabupaten Cirebon, PPTK Ngaku Ditekan Kadis, Adil : Itu Tidak Benar
Sat Reskim Polres Cirebon Kota Tangkap Cepat Pelaku Kekerasan dan Pengrusakan yang Viral di Medsos
Satresnarkoba Polres Kota Tangkap Pengedar Obat Keras Tanpa Izin Edar
Satresnarkoba Polres Cirebon Kota Gelar Operasi Miras di Sejumlah Titik, Puluhan Botol Disita
Kades dan Kaur Gunungaci Terseret Kasus Korupsi BLT, Akhirnya Masuk Bui!

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:02

Polres Cirebon Kota Ungkap Home Industry Tembakau Sintetis, Amankan Pelaku dan Barang Bukti

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:36

Satres Narkoba Polres Ciko Berhasil Ungkap Terduga Penyalahgunaan Sabu

Rabu, 26 November 2025 - 20:00

Gerak Cepat Polres Brebes: Kasus Pembunuhan Driver Online Terungkap

Jumat, 21 November 2025 - 15:07

Sidang Lanjutan Kasus Korupsi DPKPP Kabupaten Cirebon, PPTK Ngaku Ditekan Kadis, Adil : Itu Tidak Benar

Minggu, 19 Oktober 2025 - 20:20

Sat Reskim Polres Cirebon Kota Tangkap Cepat Pelaku Kekerasan dan Pengrusakan yang Viral di Medsos

Berita Terbaru