Indahnya Berbagi di Idul Adha, Geo Dipa Salurkan 47 Kambing dan Dua Ekor Sapi Qurban

- Pewarta

Kamis, 22 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Momen penyerahan hewan qurban dari PT Geo Dipa kepada masyarakat kawasan penyangga melalui pemerintahan desa masing-masing, Senin (19/07/21) lalu.

Momen penyerahan hewan qurban dari PT Geo Dipa kepada masyarakat kawasan penyangga melalui pemerintahan desa masing-masing, Senin (19/07/21) lalu.

KAB. BANDUNG (Kontroversinews.com) – PT Geo Dipa Energi (Persero) menyalurkan hewan qurban terdiri 47 ekor kambing dan 2 ekor sapi untuk qurban masyarakat sekitar wilayah Proyek Dieng 2 dan Patuha 2.

Penyerahan hewan qurban itu pada 19 Juli 2021 dilakukan secara simbolis dengan tetap menerapkan protokol kesehatan kepada perwakilan Desa sekitar wilayah kerja PLTP Dieng 1, PLTP Patuha 2, Proyek Dieng 2 dan Proyek Patuha 2.

Manager Proyek Patuha 2, Budi Sutrisno mengatakan, Idul Adha kali ini menjadi momentum GeoDipa untuk memberikan manfaat untuk masyarakat sekitar area kerja.
Menurut Budi, proses penyembelihan hewan qurban dan penyaluran daging dilakukan di lokasi masing – masing dengan tetap menerapkan protokol kesehatan sesuai dengan ketentuan pemerintah di masa PPKM sehingga tidak menimbulkan kerumunan.

Atas bantuan hewan qurban dari Geo Dipa, Kepala Desa Alamendah H. Awan Rukmawan mengaku bersyukur dan berterima kasih. “Untuk dan atas nama masyarakat desa Alamendah, saya mengucapkan terimakasih  kepada PT. Geodipa,” kata H. Awan. Untuk  warga Desa Alamendah, kata dia, Geo Dipa telah mengirim seekor sapi dan dua ekor domba untuk qurban pada Idul Adha 1422 H ini. ( Lily Setiadarma )

Berita Terkait

Hari Jadi ke-384, Bupati Bandung Fokus Tingkatkan Kualitas SDM dan Pemerataan Infrastruktur
Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Kang DS Sebut Ada Peningkatan Infrastruktur yang Sangat Signifikan
Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah
Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi
Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar
“Program 100 Hari Kerja Bupati Telah Ternodai Dengan Ruksaknya Kuningan Lapor “Data Pelapor Bocor”
Isu Rotasi-Mutasi Pejabat Mulai Mencuat, Hasil Open Bidding “Melayang Gentayangan”
Warga Dusun Seklok dan Dusun Cisalak “Berbahagia” Jembatan Akan Segera Dibangun

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 14:28

Hari Jadi ke-384, Bupati Bandung Fokus Tingkatkan Kualitas SDM dan Pemerataan Infrastruktur

Senin, 21 April 2025 - 12:45

Hari Jadi ke-384 Kabupaten Bandung, Kang DS Sebut Ada Peningkatan Infrastruktur yang Sangat Signifikan

Minggu, 20 April 2025 - 10:39

Gabungan Ormas & LSM (FKGOL) Kuningan Siap Hadapi Sikap Arogansi Ullam Main Eksekusi Jaminan Nasabah

Minggu, 20 April 2025 - 05:14

Pameran dan Kontes Bonsai Lokal Terbuka “Bedaskeun Bonsai” Memiliki Nilai Seni dan Ekonomi yang Cukup Tinggi

Sabtu, 19 April 2025 - 18:42

Penyelenggaraan Ibadah Haji 2025, Kang DS: Alhamdulillah Kab. Bandung Memperoleh Kuota Terbanyak 2.564 Orang di Jabar

Berita Terbaru