Anies Sebut E-Waste, Solusi Warga DKI Buang Sampah Secara Elektronik

- Pewarta

Jumat, 21 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Net/Anies Baswedan

Net/Anies Baswedan

JAKARTA (Kontroversinews.com) – Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan membuat inovasi untuk mengatasi kebingungan warga DKI dalam membuang sampah elektronik. Hadirnya e-Waste dapat menjadi solusi warga yang bingung tersebut.

“Limbah elektronik (e-Waste) adalah sampah atau limbah yang berasal dari peralatan elektronik,” ucap Anies dalam laman Instagram @aniesbaswedan, Jumat (21/5/2021).

Anies menginstruksikan pasukan orange Dinas Lingkungan Hidup (DLH) untuk memberikan pelayanan jemput limbah elektronik (e-Waste) kepada warga Jakarta.

“Hari ini dilakukan penjemputan e-Waste di warga Kelapa Gading Jakarta Utara, Cempaka Putih Jakarta Pusat, dan Cakung Jakarta Timur,” sambungnya.

Lebih lanjut, Anies mengimbau warga yang ingin dilakukan penjemputan limbah elektronik miliknya. Dapat mengakses link https://lingkunganhidup.jakarta.go.id/ selanjutnya mengisi formulir digital yang tersedia.

“Catatan jemput minimal 5kg,” pungkasnya dilansir dari Sindonews.***AS

Berita Terkait

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari
Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota
Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027
Wujudkan Proteksi Kesehatan Paripurna, Kota Cirebon Raih Penghargaan Nasional UHC Awards 2026
Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional
Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat
Kecamatan Dayeuhkolot Matangkan Persiapan Program Makan Bergizi Gratis
AKBP Eko Munarianto Resmi Jabat Wakapolresta Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:31

Penanaman Jagung Serentak 750 Hektare Polda Jabar, Polsek Sindangkerta di Desa Neglasari

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:05

Sinergi Pemkot Cirebon dan BBWS: Penataan Sungai Sukalila Menjadi Ikon Baru Wisata Kota

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:04

Pemerintah Kota Cirebon Perkuat Sinergi Lintas Sektor untuk Akselerasi Ekonomi Inklusif pada RKPD 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:32

Jaga Memori Kolektif Bangsa, Pemkot Cirebon Akselerasi Implementasi SIKN dan JIKN Terintegrasi Nasional

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:31

Hadiri Pengukuhan MUI Jawa Barat, Wakil Wali Kota Cirebon Perkuat Sinergi Ulama-Umara demi Kemaslahatan Umat

Berita Terbaru