Pentingnya Siswa Memiliki Digitalisasi Skills atau Kecakapan Digital

oleh
oleh
Kecakapan digital ilustrasi. Istimewa

“Bahkan transformasi pun terjadi, dimana Pergaulan Digital yang Lebih Luas, Birokrasi digital yang semakin mapan, penggunaan identitas digital makin intensip, Pelaku industri kreatif dapat terus berkembang dengan memanfaatkan digital skill yang baik,”ujarnya.

Disamping itu, disebutkannya, Tranformasi Digital disaat Pandemi Covid-19 membuka peluang juga, diantaranya bisa membangun toko online, menekuni bisnis affiliasi, menjadi seorang Youtubers, menjajal bisnis Dropship, menjadi Bloger terkenal, menjadi Influencer, menulis konten digital, mengajar Online, menawarkan jasa pembuatan website, membuat Aplikasi Mobile, menjual Produk Digital, konsultan SEO, menjadi seorang Podcaster, Fintech, Cloud Hosting, Service On Demand, dan Telemedicine.

Dipenghujung pemaparannya DR. Wahyu Hidayah, M.Si mengingatkan kepada para siswa untuk memiliki Kecakapan Digital, Kecakapan menggunakan aplikasi digital marketing, mengelola informasi, mengakses teknologi digital yang tidak terbatas dan mempunyai pola berpikir yang berbeda dengan generasi sebelumnya.

“Kecakapan penggunaan media sosial dengan aplikasi kreatif dan interaktif, Kecakapan dalam mengguanakn aplikasi yang mendukung pembelajaran, dan kecakapan untuk mentranminiskan digital kepada orang atau lingkungan sekitar secara inklusif,”tandasnya. (Ink/ds)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *