Bus Rombongan Anggota DPRD Luwu Timur Dilempar Batu, Polisi Tangkap Tiga Pelaku

- Pewarta

Rabu, 19 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelaku Ilustrasi

Pelaku Ilustrasi

PALOPO Kontroversinews.com Bus rombongan anggota DPRD Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, dilempari batu oleh orang tak dikenal. Kini, terduga pelaku pelemparan batu itu telah ditangkap polisi.

Kanit Reskrim Polsek Wara Utara, Ipda G Silalahi menyebut ada tiga pelaku yang diamankan pada Selasa (18/1) kemarin, di Jl Dr Ratulangi, Kecamatan Bara, Kota Palopo. Ketiga pelaku itu adalah RF (18), FG (17), dan FH (14).

“Usai menerima laporan dari pengemudi bus Sinar Muda tentang perusakan yang mengakibatkan pecahnya kaca bus Sinar Muda. Unit Reskrim lalu melakukan penyelidikan dan berhasil mengamankan 3 orang terduga pelaku,” kata Silalahi, kepada wartawan, Rabu (19/1/2022).

“Hingga saat ini ketiga terduga pelaku diamankan di Polsek Wara Utara, Kota Palopo, untuk pemeriksaan lebih lanjut,” tambahnya.

Seperti diketahui, bus rombongan anggota DPRD Kabupaten Luwu Timur, diserang orang tak dikenal dengan batu. Pelemparan batu itu terjadi saat rombongan anggota DPRD itu melakukan kunjungan kerja ke luar daerah.

Berita Terkait

Polres Cirebon Kota Ungkap Home Industry Tembakau Sintetis, Amankan Pelaku dan Barang Bukti
Satres Narkoba Polres Ciko Berhasil Ungkap Terduga Penyalahgunaan Sabu
Gerak Cepat Polres Brebes: Kasus Pembunuhan Driver Online Terungkap
Sidang Lanjutan Kasus Korupsi DPKPP Kabupaten Cirebon, PPTK Ngaku Ditekan Kadis, Adil : Itu Tidak Benar
Sat Reskim Polres Cirebon Kota Tangkap Cepat Pelaku Kekerasan dan Pengrusakan yang Viral di Medsos
Satresnarkoba Polres Kota Tangkap Pengedar Obat Keras Tanpa Izin Edar
Satresnarkoba Polres Cirebon Kota Gelar Operasi Miras di Sejumlah Titik, Puluhan Botol Disita
Kades dan Kaur Gunungaci Terseret Kasus Korupsi BLT, Akhirnya Masuk Bui!

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:02

Polres Cirebon Kota Ungkap Home Industry Tembakau Sintetis, Amankan Pelaku dan Barang Bukti

Kamis, 15 Januari 2026 - 08:36

Satres Narkoba Polres Ciko Berhasil Ungkap Terduga Penyalahgunaan Sabu

Rabu, 26 November 2025 - 20:00

Gerak Cepat Polres Brebes: Kasus Pembunuhan Driver Online Terungkap

Jumat, 21 November 2025 - 15:07

Sidang Lanjutan Kasus Korupsi DPKPP Kabupaten Cirebon, PPTK Ngaku Ditekan Kadis, Adil : Itu Tidak Benar

Minggu, 19 Oktober 2025 - 20:20

Sat Reskim Polres Cirebon Kota Tangkap Cepat Pelaku Kekerasan dan Pengrusakan yang Viral di Medsos

Berita Terbaru