Benarkah Bawang Putih Bisa Jadi Antibiotik Alami?

oleh
Bawang Putih. (Foto: halodoc.com)

“Lalu, adakah antibiotik alami? Mungkin di sini maksudnya imunitas. Tidak hanya bawang putih, semua nutrisi itu baik. Yang mungkin mengandung protein cukup, vitamin cukup, dan seterusnya,” lanjutnya.

Dikutip dari Medical News Today, bawang putih memang bisa dimanfaatkan sebagai salah satu antibiotik alami. Penggunaan bawang putih sebagai antibiotik pun sudah dikenal di berbagai belahan dunia sejak lama.

Penelitian terkait hal ini pun pernah dilakukan. Penelitian tersebut menemukan bahwa bawang putih bisa menjadi antibiotik yang efektif untuk melawan berbagai jenis bakteri, termasuk Salmonella dan Escherichia coli (E.coli).***AS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *